SuaraBali.id - Sosok Nagita Slavina memang dikenal sebagai artis dengan kekayaan yang berlimpah. Ia juga semakin kaya raya setelah menikah dengan presenter ternama Raffi Ahmad.
Terlebih baru-baru ini ia juga didapuk sebagai CEO salah satu produk minuman viral.
Kendati kaya raya, Nagita Slavina dikenal rendah hati dan dermawan. Ia juga kerap mengajak karyawannya untuk bersenang-senang.
Seperti halnya mengajak karyawannya nonton film horror di bioskop. Namun bukan sembarang bioskop, kali ini Nagita Slavina memindahkan bioskop ke dalam rumahnya.
Ia juga sekalian memboyong stan penjual popcorn, burger, serta minuman juga ke rumahnya demi menciptakan suasana layaknya di sebuah bioskop sungguhan.
Para karyawan Nagita Slavina pun senang dan antusiasnya lantaran mampu menonton film tanpa membayar uang sepeserpun, dan mendapatkan bonus makanan juga minuman sepuasnya yang telah disediakan.
Cuplikan para karyawan RANS yang sedang berbahagia itu diunggah ulang oleh salah satu akun gosip. Sontak menuai beragam reaksi dari warganet.
"Menyenangkan karyawan itu termasuk sedekah dan amal loh, nih buat perusahaan2 di luar sana terutama perusahaan di tempat gw kerja. Gak perlu mewah-mewah bos paling gak bikin hati karyawan seneng bentar aja pasti di doain baik-baik tuh usaha,yakin deh," tutur netizen.
"PNS = Pegawai Nagita Slavina," ujar netizen lain.
"Jadi pengen kerja di RANS ...Gimana caranya ya cara melamar nya," tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Mulai Hari Ini, Film Bidadari Surga Gelar Promo Buy 1 Get 1 di m.tix, Serbu Sebelum Kehabisan
-
Masih Berlaku! Promo Tiket Film Horor Alas Roban Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen