SuaraBali.id - Dhena Devanka kembali berujar tentang rumah tangganya di media sosial. Kali ini, Dhena Devanka menuduh sosok selingkuhan yang disebut sebagai Mbak Cilok. Ia pun diduga menyindir mantan suaminya, Jonathan Frizzy.
Pada unggahannya yang berisi sindiran, Dhena Devanka membagikan foto-foto dirinya lebam diduga setelah mengalami KDRT (Kekerasan Dalam Rumah Tangga).
"Nah silahkan mba Cilok, nikmatilah hasil perjuanganmu mendapatkan dia. Saya kasih semua bagian dirinya," ujar ibu dua anak itu dikutip dari unggahannya, Senin (25/7/2022).
"Jangan lupa dirawat, dikasih makan, disiram biar subur dan diurus sampai tua ya. Saya mundur dari permainan busuk kalian," sambungnya lagi.
Dhena Devanka mengaku jadi korban KDRT. Sebelumnya, isu yang beredar adalah dirinya yang melakukan kekerasan.
"Sedari awal mencoba framing saya KDRT lah, padahal dia yang membuat saya lebam dan terjadi beberapa kali sejak 2019-2021," jelas Dhena Devanka.
"Makanya kalo dah benci, segeralah urusan kasasi, cabut kasasinya, karena saya pun ingin move on dan nggak mau lagi urusan sama orang kayak kamu," imbuhnya.
Ia pun menunjukkan foto lebam-lebam yang dialaimnya, Dhena Devanka lebih lanjut menjelaskan secara detail perkara KDRT dialaminya.
"Kejadian selalu di kamar ya, kadang minta tolong sama mbak (asisten rumah tangga) pun nggak ada yang berani samperin," jelas Dhena.
Baca Juga: Nathalie Holscher Juga Keluar dari Manajemen Sule, Pilih Bersama Eko Patrio
"Sampai pernah panggil security komplek karena aku ketakutan. Aku pengen jujur aja di sini daripada dijulidin terus ya. Saya cerita lah makanya udah seram nggak mau sekamar, bahkan serumah lagi pun takut, lama-lama bisa mati berdiri kita," lanjutnya.
Terakhir, Dhena Devanka meminta agar pihak-pihak yang disindirnya berhenti menghina dan merasa jadi korban.
"Stop hina saya dan playing victim terus, saya muak dengan semua drama kalian!!" tegas Dhena Devanka.
Seperti diketahui, Dhena Devanka menggugat cerai suaminya, Jonathan Frizzy pada 30 Agustus 2021. Gugatan cerai dipicu oleh isu orang ketiga hingga dugaan KDRT. Keduanya resmi bercerai pada 17 Februari 2022.
Berita Terkait
-
Mencari Jati Diri di Era Digital: Mengapa Gen Z Terjebak dalam Cermin Palsu Media Sosial?
-
50 Medsos Lokal Ramaikan ISMN Yogyakarta Meetup 2026, Bahas Kolaborasi di Era Digital
-
Na Daehoon Bantah Tudingan Lakukan KDRT pada Jule: Tidak Pernah Sekalipun!
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk