SuaraBali.id - Sungguh miris, pengalaman dari perempuan ini yang diceraikan suaminya saat pernikahan masih seusia jagung. Bahkan belum ada seminggu, surat cerai sudah dilayangkan oleh mantan suami perempuan ini.
Kisahnya diunggah oleh akun Tiktok @Indah puspita sari yang membagikan pengalaman kakak sepupunya.
Mantan suami kakak sepupunya itu tega menceraikan istrinya karena perintah dari orangtuanya.
"Hanya karena mantan mertua mencari menantu yang punya gelar dokter," katanya.
Kejadian tersebut sudah berlangsung setahun yang lalu, dan kini mantan suaminya itu akan segera melangsungkan pernikahan.
Namun bagi perempuan ini, ia sama sekali tidak merasa sedih karena tiga hari menjalani kehidupan sebagai istri sudah mendapatkan talak dari suami.
Bahkan pemilik akun membagikan momen raut wajah bahagia saat Kaka sepupunya itu mengambil surat perceraian di kantor pengadilan agama.
Menurutnya, kakak sepupunya itu sama sekali tidak menyesal dan bahkan beruntung bisa cerai dengan mantan suaminya.
Hal ini karena selama menjalani pacaran, kakak sepupunya lah yang membiayai segala kebutuhan mantan suaminya itu.
"Alhamdulillah sepupuku perempuan hebat, kuat, mandiri, bisa cari uang sendiri bahkan bisa biayain hidup mantan suaminya," ungkapnya.
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Film Uang Passolo: Ketika Pernikahan Jadi Ajang Gengsi
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026