SuaraBali.id - Seorang perempuan curhat di media sosial viral. Dalam curhatannya secara anonim melalui akun @wanita.cl di jejaring media sosial Instagram, ia menceritakan pacarnya yang seperti benalu.
Sang pacar kini curhat bak benalu hingga seringkali merendahkan dirinya. Curhatan ini pun viral dan jadi perbincangan warganet.
Si perempuan mengaku sudah bertunangan dengan seorang pria duda tanpa anak. Pacarnya merupakan seorang sopir Jepang lulusan SMA, sedangkan si perempuan masih gadis sarjana hukum dan belum pernah menikah.
Ia pun bekerja sebagai seorang manager di salah satu perusahaan.
"Saat ini saya merasa sudah menerima dia apa adanya tapi saya masih tetap merasa tidak dihargai. Saya merasa dia meremehkan saya karena saya terlihat bucin sama dia," tulis si perempuan dikutip Rabu (13/07/2022).
Menurut curhatnya sang pacar kerap pinjam uang, apabila tidak diberikan maka pria itu langsung marah dan lebih galak.
Parahnya, sang pacar pernah bermain aplikasi michat untuk booking PSK, meskipun wanita itu tak tahu apakah benar-benar melakukan tindakan tak senonoh tersebut.
Lebih lanjut, pacarnya meminta pinjaman dari uang diberikan oleh sang ibunda untuk acara pernikahan mereka.
"Yang menurutku itu keterlaluan, kenapa bisa kepikiran sampai ke sana itu kan uang buat acara nikahan," ungkap wanita itu.
Baca Juga: Pria Nikahi Dua Perempuan Sekaligus, Pamer Senyum Lebar di Pelaminan
Pagi hari itu, wanita itu memberikan pinjaman sebesar Rp500 ribuan namun pacarnya tersebut sama sekali tak memberikan kata terima kasih atau hal lain.
Wanita itu pun bingung seketika dan dilema dengan dirinya sendiri akibat perlakuan pria tersebut.
"Apa kurangnya aku, kenapa bisa sampai begini banget aku diperlakukan laki-laki," katanya.
Sebenarnya, dia ingin menyudahi hubungan tersebut namun sayang sudah terlanjur bertunangan dan kedua pihak keluarga telah sepakat.
Dia mengaku sangat lelah karena terlalu menuruti perkataan pria duda tersebut.
"Dia padahal nggak punya apa-apa min cuma punya watak keras aja, sok kaya padahal nggak punya apa-apa," lanjut si wanita.
Berita Terkait
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Apa itu TheoTown? Game Viral yang Bisa Simulasikan Rasanya Jadi Pemimpin Rezim
-
Kebocoran 17,5 Juta Data Instagram, Ujian Serius Perlindungan Privasi Warga
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk