SuaraBali.id - Kehidupan artis yang terlihat glamor ternyata tak selamanya indah. Para artis ini layaknya manusia biasa yang bisa terserang penyakit bahkan penyakit langka.
Akibat kehidupannya yang tak lepas dari sorotan publik, kesehatannya pun kini bukan jadi rahasia umum.
Artis-artis ini bahkan terang-terangan mengidap penyakit langka.
Siapa saja mereka?
Artis sekaligus presenter Fitri Tropica alias Fitrop ternyata pernah mengidap penyakit langka. Pernah menderita tuberculosis (TB), Fitrop justru kembali divonis mengalami polycystic ovary syndrome (PCOS) usai dinyatakan sembuh dari TB.
PCOS merupakan kelainan hormon yang umumnya dialami wanita usia reproduksi. Penderita penyakit ini umumnya jarang mengalami menstruasi bahkan kesulitan hamil. Fitri pun dinyatakan hamil setelah menjalani berbagai terapi.
Siapa sangka jika penyanyi muda Ariana Grande juga pernah mengidap penyakit langka. Pelantun lagu "7 Rings" dinyatakan mengidap Post Traumatic Stress Disorder atau PTSD.
PTSD merupakan gangguan mental yang disebabkan oleh peristiwa mengerikan yang dialami penderita. Teror bom di konser merupakan penyebab Ariana Grande mengalami PTSD.
3. Selena Gomez
Sudah menjadi rahasia umum jika Selena Gomez berhasil memberikan inspirasi bagi banyak orang dengan perjuangannya melawan penyakit Lupus. Penyakit ini membuat Selena Gomez harus menjalani transplantasi ginjal.
Sembari menunggu obatnya ditemukan, Selena tak patah semangat dan bersabar menjalani serangkaian terapi demi kesembuhan penyakitnya.
Mantan Istri Ahmad Dhani ini juga mengidap penyakit langka yang disebut rosacea. Rosacea merupakan penyakit sejenis jerawat yang membuat kulit kemerahan. Faktor genetik merupakan penyebab penyakit Maia Estianty yang bersifat kambuhan ini.
Tag
Berita Terkait
-
CERPEN: Kehamilan yang Tak Pernah Diinginkan
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
Tak Cuma Pidana, Friceilda Prillea juga Tuntut Hak Waris dan Identitas Anak dari Anrez Adelio
-
Anrez Adelio Dilaporkan ke Polisi atas Dugaan Kekerasan Seksual, Terancam 12 Tahun Penjara
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026