SuaraBali.id - Sebuah cerita tentang rumah tangga kembali viral di media sosial. Hal ini tentang seorang perempuan yang rela menjual suaminya kepada orang lain demi mendapatkan uang untuk bayar utang.
Kisah ini terungkap dari seorang warganet membuka lowongan pekerjaan yang cukup menggiurkan di TikTok yaitu mencari teman laki-laki untuk diajak liburan ke Bali.
Adapun pria yang diajak tersebut akan diberi uang jajan sebesar Rp 15 juta dan fasilitas penginapan.
Seorang perempuan yang tidak diketahui namanya yang mengetahui lowongan pekerjaan tersebut berencana menjual suaminya kepada warganet itu.
Baca Juga: Curhat Pilu Perempuan Viral, Suami yang Sibuk Main Game Malah Menampar Saat Diberi Kabar Kehamilan
Ia uga memberi komentar unik di unggahan tersebut bahkan ia meminta uang tambahan jika si penunggah lowongan itu tertarik dengan suaminya.
"Suamiku nggak good looking sih tapi bisa tambah sedikit nggak mbak buat lunasi hutang di BR* mbak. Suamiku jago ma** mbak," tulis si perempuan itu.
Percakapan di TikTok itupun diunggah ulang oleh akun gosip Twitter @ndagels dengan caption ' Aku rela menjual suami demi melunasi uang BR*'.
Komentar warganet
"Plot twist, ternyata yang komen suaminya, pakai akun istri. Bisa saja nih akal-akalan pak suami," ujar warganet.
"Mungkin sertifikat ibunya dijadikan jaminan BRI sama suami," ungkap neter.
"Sosok istri yang berpandangan jauh ke depan ya. Setidaknya si istri ada niat buat bayar hutang di BR*," cuit publik.
"Pengen jual suami juga buat healing-healing. Tapi aku engga punya suami. Jual anabul gemoy aku saja kali yak. Siapa tahu ada yang mau adopsi," kata warganet.
Berita Terkait
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Ulasan Novel 'Tari Bumi', Kehidupan Perempuan Bali di Tengah Tekanan Kasta
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2