SuaraBali.id - Selebritas kontroversial Nikita Mirzani menyebut dirinya tengah berpacaran dengan mantan pebalap professional John Hopkins.
John Hopkins disebut sampai berkunjung ke Indonesia demi buktikan keseriusannya dengan Nikita Mirzani. Keduanya bahkan sampai liburan bareng.
Nikita Mirzani pun sering pamer kemesraan dan mengundang cibiran warganet.
Karena tak terima kekayaan sang pacar kerap dikulik warganet, Nikita Mirzani pun menyebut kekayaan John Hopkins bahkan melebihi Raffi Ahmad.
"Kalo sama Raffi masih menang John. Kalian coba kalo mau merendahkan orang, coba dicek diri sendiri dulu," ucap Nikita.
Saat cuplikan video Nikita diunggah oleh akun IG @rumpi_gosip, para netizen langsung sewot. Banyak yang tak percaya dengan ucapan mantan istri Sajad Ukra tersebut.
"Kalo Raffi sih udah nikah sama Nagita.. Lah dia bangga-banggain cowonya belum tentu dinikahin..," tulis netizen. "Walopun masih menang John tapi Raffi beruntung dapetin Gigi," sahut lainnya.
"Lo laki lu kaya ngapa lu masih aja cari makan lewat kenyinyiran," sentil netizen.
"Si paling bener idupnya, iyain aja dah," pungkas lainnya.
Nikita Mirzani sempat mengungkapkan penghasilan John Hopkins selama setahun yang mencapai 5 juta USD.
"Dia kan jadi pembalap itu 12 tahun. Setahun dia digaji 5 juta USD, kalikan saja sendiri. Selama 12 tahun dapat berapa dia," ungkap Nikita.
Tag
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry
-
Raffi Ahmad Kembali Terseret Rumor Pencucian Uang, Merry Ahmad: Aku Saksi Hidupnya
-
Rumah Diding Boneng yang Ambruk Mulai Dibangun, Pakai Duit Rp50 Juta dari Raffi Ahmad
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat