SuaraBali.id - Setelah ditemukannya jenazah anak Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz di Sungai Aare, Bern, Swiss, kekasih Eril, Nabila Ishma Nurhabibah pun merespons di Instagram.
Gadis berhijab ini langsung menuliskan pesannya di Instagram Story yang dibuat pada Kamis (9/6/2022)
Nabila membagikan foto Eril yang nampak sedang tersenyum. Anak sulung Gubernur Jawa Barat itu terlihat memakai kacamata saat selfie.
Nabila lantas mengiringi potret itu dengan pesan untuk sang kekasih yang akan dipulangkan ke Indonesia. Ia bakal menunggu jenazah Eril di Tanah Air.
"Hati-hati di jalan ya A. Aku tunggu kamu di sini," tulis Nabila Ishma Nurhabibah.
Di akhir tulisannya, Nabila Ishma Nurhabibah juga menambahkan emoji hati.
Seperti diketahui, Emmeril Kahn Mumtadz terseret arus saat berenang di sungai Aare, Bern, Swiss pada 26 Mei 2022 waktu setempat.
Oleh keluarga, Emmeril Kahn Mumtadz kemudian dinyatakan meninggal dunia pada 2 Juni 2022, sebab sampai hari itu, pencarian Emmeril Kahn Mumtadz belum membuahkan hasil.
Akhirnya jasad Emmeril Kahn Mumtadz ditemukan di bendungan Engehalde, Bern, Swiss pada Rabu pagi.
Ridwan Kamil pun diketahui sudah berangkat menuju Swiss untuk menjemput jenazah anaknya dan dimakamkan di Indonesia.
Berita Terkait
-
Terkait Kasus BJB, KPK Cegah Lima Orang Bepergian ke Luar Negeri
-
Melacak Jejak Sang Mantan Gubernur Jabar di Balik Kasus Korupsi Bank BJB
-
Rumahnya Digeledah KPK, Ini Profil dan Karir Politik Ridwan Kamil
-
Usut Korupsi Bank BJB, Ketua KPK Ungkap Barang Bukti yang Disita di Rumah Ridwan Kamil
-
KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil, Waketum Golkar: Itu Pribadi, Tak Ada Sangkutan dengan Partai
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025