SuaraBali.id - Komedian Yadi Sembako merasakan kerasnya hidup di masa pandemi covid-19 karena sepi job hingga bangkrut. Ia mengaku tak mendapat tawaran pekerjaan selama pandemi. Kondisi itu lah yang membuatnya bangkrut.
Bahkan Yadi Sembako sampai sakit karena kepikiran soal utang yang harus dibayar.
Yadi menyampaikan hal itu ketika jadi bintang tamu kanal YouTube MOP Channel. Ia mengungkapkan sempat terkena maag akut hingga harus dilarikan ke rumah sakit. Yadi bahkan sampai kritis karena gula darah tinggi.
"Saya sempat hilang selama satu jam lima belas menit, napas masih ada, cuma mata merem. Kata keluarga cuman keluar air mata aja," ungkap Yadi Sembako.
Ternyata Yadi juga pernah membangun bisnis bersama temannya tapi tak balik modal. Ditambah sepi job saat COVID-19 membuatnya tak punya pemasukan sama sekali.
"Pernah diajak teman untuk bikin perusahaan sebelum Covid 19 ngga taunya bagaimana-bagaimana, keluar tabungan, tidak ada hasil. Begitu aja hilang," bebernya.
Yadi juga harus membayar karyawan bisnis yang ia geluti yakni sebagai kontraktor. Meski tak punya uang, ia berusaha untuk tetap membayar hak karyawannya.
"Saya bayar gaji tiap bulannya saya yang tanggung jawab, jadi apa yang saya rasain mungkin ini menjadi pembelajaran," ucap Yadi.
Komedian 48 tahun itu merasa bersyukur punya anak dan istri yang selalu mendukungnya. Bahkan anak dan istrinya selalu meminta Yadi untuk menjaga pola hidup sehat agar tak sakit lagi.
Berita Terkait
-
Waspada Gejala Superflu di Indonesia, Benarkah Lebih Berbahaya dari COVID-19?
-
Ariana Grande Idap Salah Satu Virus Mematikan, Mendadak Batal Hadiri Acara
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Anggaran Daerah Dipotong, Menteri Tito Minta Pemda Tiru Jurus Sukses Sultan HB X di Era Covid
-
Korupsi Wastafel, Anggota DPRK Aceh Besar jadi Tersangka usai Polisi Dapat 'Restu' Muzakir Manaf
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain