SuaraBali.id - Viral di media sosial Instagram, sebuah rekaman CCTV yang memperlihatkan aksi pencurian. Oleh sepasang laki-laki dan perempuan.
Hal ini diunggah oleh akun @memomedsos yang menunjukkan insiden tidak terduga ditengah aksi pencurian tabung gas elpiji 3 kg.
Bukannya berhasil membawa kabur barang curian, pelaku pencurian ini justru mengalami kesialan. Lantaran terjatuh dari motor yang dikemudikan rekannya.
Terlihat dari pantauan kamera CCTV, pencuri perempuan yang keluar dari salah satu rumah warga sempat berhasil lari dengan membawa gas elpiji 3 kg.
Berniat langsung tancap gas motor, namun rekan pria dari pelaku justru tidak mengetahui jika temannya belum siap untuk membonceng.
Alhasil pelaku pencuri gas elpiji jatuh dalam posisi tersungkur dan gagal membawa kabur barang curiannya.
Meskipun demikian, pemilik gas elpiji 3 kg yang sempat mengejar pelaku sempat bingung dan terdiam karena kejadian ini.
Apakah ia harus mengejar pelaku atau membawa masuk gas elpiji itu.
Adapun video berdurasi 18 detik ini pun ramai dengan komentar dari para warganet.
Baca Juga: Sebelum Gelayutan di Atas JPO Pasar Mayestik, Maling HP Terpergok Satpam Apotek hingga Dikejar Warga
"Gas 26 rebuu berobat 260 rebuu," kata @edekaaf***
"Azab di bayar di tempat," ungkap @febrianiikhwa***
"Kan kan kan kualat," tulis @fida_irawa***
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
Sebelum Gelayutan di Atas JPO Pasar Mayestik, Maling HP Terpergok Satpam Apotek hingga Dikejar Warga
-
Sudah Sepuh, Kakek-kakek Beraksi Heroik Gagalkan Pencurian Sepeda Motor, Publik Malah Salah Fokus ke Hal Ini
-
Sempat Gelantungan dan Nyaris Bugil, Maling HP Ancam Loncat dari Atas JPO Gegara Panik Dikejar Warga
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien