SuaraBali.id - Aktris Luna Maya menceritakan kesulitan yang dialaminya selama berada di Amerika Serikat.
Saat berlibur di negeri Paman Sam, Luna Maya menghadiri sejumlah acara di Amerika Serikat mulai dari konser BTS hingga Coachella 2022.
Ia pun menanggapi cerita Bunga Citra Lestari yang kesulitan memilih pakaian lantaran suhu di Amerika Serikat yang kerap berubah drastis.
"Susananya siang panas, malem dingin. Kesulitan-kesulitan mau pakai baju apa ya, mau pakai baju suasana panas atau suasana dingin," kata Bunga Citra Lestari.
Selain itu Luna Maya juga mengungkap mengalami kesulitan yang sama dengan Bunga Citra Lestari selama di Amerika Serikat.
"Kita juga mengalami hal itu. Gua juga sekarang bingung mau pergi pakai baju show atau baju apa," balas Luna Maya.
Luna Maya mengaku sempat masuk angin karena udara dingin di Amerika Serikat.
"Kemarin perut gue masuk angin. Sampe kentut-kentut loh," ujarnya dilansir dari YouTube TS Media pada Kamis (19/5/2022).
Tak hanya itu, ia juga mengungkap sempat ditilang polisi Amerika Serikat lantaran melanggar batas kecepatan.
"Di sini ketat, enggak boleh ngebut. Di sini banyak hewan liar menyeberang. Misalkan kita ngebut dan nabrak binatang enggak boleh, bisa dipenjara," ucapnya.
Berita Terkait
-
1.541 Personel Gabungan Dikerahkan Kawal Aksi Ojol di Kedubes ASMonas
-
Trump Tangkap Nicolas Maduro: Kalau Presiden Tumbang, Gimana Nasib Venezuela?
-
Pendukung Israel Minta AS Segera Caplok Greenland, RUU Aneksasi Sudah Disiapkan
-
Harga Minyak Dunia Terguncang: Geopolitik AS, Iran dan Venezuela Jadi Penentu
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis