
SuaraBali.id - Farhat Abbas lagi-lagi membuat kontroversi. Pengacara yang hampir selalu ada di tengah-tengah konflik artis ini berwacana hendak laporkan Thariq Halilintar.
Alasannya adalah karena adik Atta Halilintar ini dianggap terlalu bucin kepada Fuji.
Hal ini pun ramai menuai sorotan publik.Dalam akun Instagram-nya, Farhat Abbas mengancam akan mempolisikan Thariq Halilintar karena sikap bucinnya dianggap merusak mental Fuji sebagai bibi Gala Sky.
"Kalo masih nempel seperti perangko akan kami laporkan ke polisi Singapura. Salam Partai Pandai," kata Farhat Abbas.
Menanggapi pernyataan Farhat Abbas ini, seorang pria pun menertawakan Farhat Abbas. Menurut bapak-bapak tersebut, alasan Farhat Abbas sensitif melihat orang bucin adalah karena kelamaan menduda.

"Ini mungkin efeknya karena om Farhat kelamaan jomblo, jadi agak sensitif melihat orang yang bucin," katanya.
Bapak-bapak tersebut meminta Farhat Abbas agar mencari pasangan agar tidak kepanasan melihat orang bucin.
"Pesan buat om Farhat, segera cari pasangan biar gak sensitif lagi ngelihat orang yang bucin," pungkasnya.
Akun gosip pun ikut menyebarkan video bapak-bapak ini.
"Ada-ada aja. Ngakak brutal," tulis akun gosip @insta_julid dikutip pada Kamis (12/5/2022).
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Pamer Maternity Shoot di Pantai, Aura Bumilnya Bikin Pangling!
-
Haji Faisal Bersyukur Fuji Dekat dengan Verrell Bramasta: Perhatian dan Bisa Mengayomi
-
Fuji dan Verrell Bramasta Dikode Sudah Resmi Pacaran, Sahabat: Umumin Udah!
-
Hubungan Verrell Bramasta dan Fuji Dapat Restu Sang Ibu juga Nenek, Ni Made Ayu: Mereka Cocok
-
Psikolog Tanggapi Adab Fuji ke ART yang Dinilai Minus: Gak Pernah Ada Habisnya
Terpopuler
- Selamat Datang Shin Tae-yong! Tak Sabar Bertemu di Bali Jelang TC Timnas Indonesia
- Selamat Tinggal Ole Romeny dan Marselino Ferdinan, Bos Oxford Kasih Isyarat
- Pemain Asing PSM Makassar: Sepak Bola Indonesia Hanya Cocok untuk Cari Uang, Bukan Main Serius
- Selamat Datang Mauro Zijsltra! Mau Sumpah WNI Timnas Indonesia Debut di Tim Senior FC Volendam
- 7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Mobil Listrik Polytron G3 Diluncurkan: Harganya di Bawah Rp 300 Juta, Baterai Pakai Sistem Sewa
-
Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
-
Kapolres Sragen Garansi Hukuman Berat Predator Anak, Pasal Berlapis Menanti Guru Agama Bejat
-
Terungkap Modus Guru Agama di Sragen Cabuli Siswi SD, Berawal dari Kegiatan Ini
-
Sragen Gempar! Guru Agama Bejat Cabuli Siswi SD 21 Kali di Kelas
Terkini
-
Link Dana Kaget Sesi Malam Untuk Jajan Bila Lapar Sebelum Tidur
-
Luna Maya 'Lepas Lajang' Raline Shah Kini Jadi Pegangan Para Single yang Belum Dilamar
-
Maxime Bouttier Izin Boyong Koleksi Anime Karena Akan Tinggal di Rumah Mewah Luna Maya
-
BRI Berikan Rp632,22 Triliun Kredit Mikro untuk Dongkrak Ekonomi Rakyat Kecil
-
Link DANA Kaget Untuk Healing Tipis-tipis Setelah Menghadapi Senin yang Sibuk