SuaraBali.id - Viral sebuah video di media sosial yang berisi suara bocah laki-laki berteriak "Yo ndak tau kok nanya saya" saat Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan.
Suara bocah yang tidak diketahui identitasnya itu ikut terekam kamera warga saat rombongan Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan dan dialog dengan Perwakilan Kelompok Nelayan di Gresik (20/4/2022).
Video berdurasi 8 detik itu dibagikan oleh akun Twitter @ndagels dan telah disaksikannya oleh lebih dari 143 ribu pengguna.
Terlihat dari rombongan tersebut ada Menteri BUMN, Erick Thohir dan Menteri Sosial Tri Rismaharini dan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa yang turut mengawal Presiden Joko Widodo.
Rombongan Jokowi pun diteriaki oleh segerombolan anak-anak yang memanggil-manggil namanya.
Namun ditengah kerumunan itu, muncul kalimat "Yo Ndak tau kok nanya saya" dari salah satu bocah.
Presiden Jokowi seperti tidak mendengar atau tidak memperdulikan suara tersebut dan terus melanjutkan langkahnya.
Namun demikian, banyak warganet yang tertarik dengan video itu dan banyak yang memberikan komentar.
"Bocil sarkas,” tulis @anakga***
"Paspampres gak pengen mithes bocah itu a?," tulis @Tasbiha***
“Jawir Pride,” kata@agusbek**
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
Petrokimia Gresik Bangun Tangki Asam Sulfat 40.000 Ton
-
Jelang Piala Dunia 2026, Internal FIFA Terbelah, Penghargaan kepada Trump Bikin Malu Petinggi
-
Dokumen Gaji Bocor! Presiden FIFA Kantongi Rp46,4M, Belanja Kasur Seharga Rumah
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Deklarasi Jadi Partai, Gerakan Rakyat Usung Anies Baswedan sebagai Calon Presiden
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat