SuaraBali.id - Selebgram Chika yang sempat dikabarkan menjadi mantan kekasih dari Thoriq Halilintar kembali membahas hubungan mantannya itu dengan Fuji.
Kala itu, Chika yang tengah menjadi bintang tamu di podcast Channel Deddy Corbuzier mengaku heran dengan Thoriq yang langsung mengajak Fuji membuat konten di awal hubungan mereka.
"Gua gak permasalahin elu berhubungan cuman jangan langsung dibikin konten. Cuman itu kayak baru malamnya ini jam 12 siangnya itu langsung," katanya.
Mendengar pernyataan Chika, Deddy Corbuzier pun mempertanyakan apakah selama dirinya menjalin kedekatan dengan adik Atta Halilintar itu sama sekali tidak membuat konten.
"Lu pacaran gak dibikinin konten?," tanya Deddy Cobuzier.
Mengetahui perkataan Chika, Warganet pun nampaknya geram dan menyebut Thoriq melakukannya karena tidak pernah merasa menjalin hubungan pacaran dengannya.
"Ya karena emang gak pacaran ama Thoriq makanya ga diajak konten bareng," ungkap @iindwi1***
"La ya suka-suka mereka kok jadi elu yang ngaturr," tulis @fitria_ad***
"Di undang cuma buat bahas mantan , gitu yak???? Kaga ada hal lain yg dibahas biar menarik buat di undang gitu yah," kata @hahahaha.
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Deddy Corbuzier Akui Ingin Kembali ke Layar Kaca Asal Bareng Raditya Dika
-
Komentar Agak Laen Deddy Corbuzier Terkait Video Permintaan Maaf Anita Tumbler dan Suami
-
Rayakan Ultah Sabrina Saat Proses Cerai, Tulisan Kue dari Deddy Bikin Heboh
-
Deddy Corbuzier Rayakan Ultah Sabrina di Tengah Proses Perceraian, Netizen Soroti Tulisan di Kue
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
Terkini
-
BMKG: 547 Gempa Bumi Terjadi di Bali Selama Tahun 2025
-
4 Jurus Ampuh Lawan Rasa Mager Pasca Libur Panjang
-
Ini 5 Warna Baju Lebaran 2026 Diprediksi Jadi Tren Terpanas
-
Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
-
Sambut 2026, Dirut Yakin BRI Mampu Bertransformasi dan Tumbuh dalam Jangka Panjang