SuaraBali.id - Ikut jadi tersangka dalam kasus Crazy Rich Indra Kenz, keluarga Vanessa Khong pun tidak terima.
Sepert diketahui, Vanessa Khong dan sang ayah jadi tersangka karena diduga ikut menyicipi uang Indra Kenz.
Atas tuduhan dan status tersangka tersebut, Ibunda Vanessa Khong Julita Cen pun mengaku kesal. Lewat Instagram Story, Julita menjelaskan bahwa keluarganya sudah hidup berkecukupan tanpa harus ikut menikmati uang Indra Kenz.
Pada unggahan Instagram Story pada Senin (11/4/2022), dia membagikan bukti pembayaran pajak keluarganya pada 2017.
Dalam lembar pembayaran pajak tersebut nama Rudiyanto yang merupakan ayah Vanessa Khong sekaligus suami Julita Cen membayar pajak senilai Rp981.700.000.
"Woi lihat itu tahun 2017 kita sudah pernah bayar uang pajak 2 persen dari Rp 50 miliar. Kali aja yah," tulis Julita Cen di Instagram.
Hal ini menjadi bukti kuat bahwa Vanessa Khong dan keluarganya termasuk golongan berada, Tak heran, Julita Cen tidak terima keluarganya dianggap numpang hidup dengan Indra Kenz.
"Enak kali diomong kita dihidupin sama Indra Kenz. Lihat itu guys," tuturnya.
"Liat yang jelas yah bila Anda punya mata. Tanpa Indra Kenz kita juga hidup yah. Jangan asal menuduh," imbuhnya lagi.
Julita Cen justru mendesak polisi segera periksa sejumlah orang yang terang-terangan mendapat transferan uang dari Indra Kenz.
"Tolong dong pak yang pernah terima uang Iken Iken, Ikoy Okoy, diambil balik saja juga. Jangan yang nggak ada bukti kitanya diseret-seret. Di mana nih hukumnya. Please deh parah nih Indo," ujar Julita Cen.
Tag
Berita Terkait
-
KPK Geledah Kantor DJP, Amankan Dokumen dan Sejumlah Uang
-
Siap-siap Kendaraan Menunggak Pajak Bakal Dapat 'Surat Cinta' dari Bapenda
-
Fenomena Kelebihan Bayar Pajak Membengkak
-
KPK Geledah Kantor Pusat Ditjen Pajak, Usut Korupsi 'Diskon' Pajak Rp60 Miliar
-
Negara Nyaris Tekor Rp60 Miliar, KPK Bongkar Skandal 'Main Mata' Petugas Pajak Jakut
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien