SuaraBali.id - Warganet kini bertanya-tanya tentang adanya isu bahwa Crazy Rich Juragan 99 berbohong soal kepemilikan private jet. Hal ini setelah seorang warganet menduga bahwa pemilik kendaraan mewah bernomor N990MS itu berasal dari luar negeri
"Ngomong-ngomong, pesawatnya itu juga bodong, yang punya orang luar kok," kata akun ferdianshy di Twitter, Senin (14/3/2022).
Warganet tersebut pun bingung bagaimana bisa lelaki yang bernama lengkap Gilang Widya Pramana mengaku jet itu adalah kepunyaannya.
"Ngaku beli Rp 270 miliar padahal punya orang," imbuhnya.
Namun dugaan tersebut dinilai bukan hanya sekadar ocehan di media sosial. Akun ferdianshy menunjukkan bukti yang dimilikinya.
1. Pelat nomor
Pertama soal nomor jet pribadi tersebut, N990MS. Jika kendaraan itu adalah kepunyaan orang Indonesia, maka pelat nomornya bukan N melainkan PK.
"Coba cek di FAA (Administrasi Penerbangan Federal). Pesawatnya itu punya RSDD Properties LLC, Texas, Amerika," kata si warganet.
Sedangkan Juragan 99 pernah menyebut kenapa pelatnya tersebut N, itu karena menyesuaikan dengan daerah asalnya, Malang.
"Sama-sama huruf N, wkwkwk penipuan publik banget ya," ujarnya.
Berita Terkait
-
Terungkap! Sumber Kekayaan Crazy Rich Palembang: Suami Owner Daviena Skincare Kerja Apa?
-
Megahnya Masjid yang Dibangun Shandy Purnamasari di Bojonegoro: Ini Hadiah Buat Ibu!
-
Terkuak! Alasan di Balik Crazy Rich Halim Ali Masuk Bui
-
Debut di Tokyo Marathon, Mental Gilang Juragan 99 Diuji di Kilometer Rawan
-
Belum Lanjut Sekuel, Crazy Rich Asians Akan Dibuat Jadi Serial
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025