SuaraBali.id - Mawar AFI disindir oleh sepupu mantan suaminya, Steno Ricardo. Perempuan asal Bandung ini pun merasa tersinggung sebab merasa dirinya disebut menghalalkan segala cara demi uang.
Hal itu gara-gara videonya dengan Hotman Paris Hutapea. Dalam video tersebut terlihat Hotman Paris sedang memeluk Mawar AFI.
"Maksudnya demi uang rela lakuin apa saja? Eh gimana sih?" kata seorang warganet di kolom komentar yang dikutip Sabtu (12/3/2022).
Ibu tiga anak ini pun murka dengan ucapan perempuan tersebut di medsos.
"Saya hanya ikutin arahan, nggak jual diri!" tegas Mawar AFI.
Selanjutnya Mawar AFI bertanya kepada warganet perempuan, tersebut. Kenapa baru sekarang ikut campur dalam permasalahannya.
Kemana ia selama ini saat Mawar dan Steno Ricardo masih menjalani pernikahan.
"Kakak pernah peduli sama keluarga kita? Kan nggak," kata Mawar AFI.
"Giliran ramai begini semacam yang paling tau aja rumah tangga saya," imbuhnya geram.
Mawar AFI pun tak berhenti membombardir perempuan itu. Karena ia tahu ini bukan kali pertama si sepupu itu menyerangnya lewat kolom komentar.
"Saya tahu kakak membela sepupunya. Tapi, apakah selama ini kakak termasuk yang dekat dengan kami? Nggak loh!" ucap Mawar AFI.
Menurut Mawar jangankan dekat bertemu anak-anaknya pun tak pernah bertemu. Tapi sudah merasa yang paling tahu dan berhak memberikan komentar.
"Sekarang seolah - olah kakak tau semuanya? Kasihan sama anak-anak? Minta bapaknya samperin mereka," jelas penyanyi 36 tahun ini.
Deretan ucapan Mawar AFI yang hadir di Instagram Story kemudian diposting ulang akun @nyonya_gossip.
Berita Terkait
-
Apa Agama Mawar AFI? Ngaku Dibaptis sejak 2006, Tapi Umrah Tahun 2022
-
Profil Kevin Wazeng Calon Suami Mawar AFI, Seorang Perawat di Amerika Serikat
-
7 Potret Mawar AFI Dilamar Kekasih, Move On Usai Diselingkuhi dan Cerai
-
Mawar AFI Tunjukkan Kedekatan Pacar Baru dengan Putrinya, Mantan Suami Kena Sentil
-
Mejeng dengan Pacar di Acara TV, Gestur Mawar AFI Jadi Perbincangan: Centil Banget
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa