SuaraBali.id - Hujan deras yang turun sejak Jumat (11/3/2022) lalu mengakibatkan tanah longsor di kawasan Banjar Dukuh, Desa Sangkan Gunung, Kecamatan Sidemen, Karangasem. Peristiwa tanah longsor itupun merusak bangunan Bale Bengong serta dapur milik warga setempat.
Selain bangunan bale bengong dan dapur milik Nyoman Putra Yasa mengalami kerusakan akibat pondasi senderan jebol tergerus air hujan, material longsoran juga menutup saluran irigasi subak yang ada di bawahnya.
Kalaksa BPBD Karangasem, Ida Ketut Arimbawa menerangkan, sesuai dengan informasi yang diterima, pihaknya Sabtu (12/3/2022) langsung menurunkan personil BPBD untuk melakukan asesment ke lokasi kejadian.
"Untuk kerugian yang dialami pemilik sekitar Rp.80 Juta rupiah, penyebabnya diduga hujan deras membuat pondasi senderan tergerus," kata Arimbawa seperti dikutip dari Beritabali.com.
Baca Juga: Empat Tukang Bangunan Asal Karangasem Curi Pis Bolong Senilai Rp 38, 5 Juta di Payangan
Untuk penanganan pembersihan material longsoran pihak BPBD Karangasem memerlukan bantuan alat berat dimana saat ini masih dikoordinasikan dengan pihak Balai Wilayah Sungai.
Sementara untuk penghuni rumah, dihimbau untuk berhati-hati dan waspada karena saat ini cuaca masih di wilayah Karangasem sulit diprediksi alias tidak menentu.
Berita Terkait
-
Ngadu soal Jalan Rusak hingga Minim Puskesmas, Legislator Minta Pemprov Satset Urus Keluhan Warga Jaktim
-
Momen Prabowo Tetap Semangat Cek Pasukan di Bawah Guyuran Hujan Deras
-
Ruas Jalan di Bali Ini Bisa Bikin Baut Kendaraan Lepas Karena Mirip Lintasan Offroad
-
Jelang Lengser, Jokowi Masih Resmikan Infrastruktur
-
Mengatasi Masalah Mobil Tidak Bisa Distarter: Penyebab dan Solusi Praktis
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
3 Maskapai Kembali Batalkan Penerbangan Karena Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Jelang Debat Kedua, TGB Sholat Jumat Bersama Zulkieflimansyah, Lawan Kakaknya di Pilgub NTB
-
BKSDA Minta Waspadai Kemunculan Ular Piton di Rumah Warga Saat Musim Hujan
-
Anomali Cuaca Ekstrem di Mataram Bisa Terjadi Sewaktu-waktu, Nelayan Diminta Waspada
-
Masyarakat Bali Diajak Periksa Bila Temukan Gejala TBC, Biaya Ditanggung BPJS Dan Global Fund