SuaraBali.id - Bandung dikenal sebagai surganya kuliner dan tempat wisata. Sebagian besar destinasi wisatanya berupa wisata alam. Lembang menjadi salah satu kawasan di Bandung yang memiliki banyak obyek wisata, salah satunya Lembang Park & Zoo atau Kebun Binatang Lembang. Di sana, ada sedikitnya 551 koleksi hewan yang bisa Anda lihat dan diajak berinteraksi.
Kebun Binatang Lembang sendiri terhitung sebagai destinasi wisata anyar karena baru diresmikan tahun 2020.
Meski demikian, lokasi tersebut sudah menjadi jujukan wisatawan lokal maupun luar kota karena suasananya yang adem dan ramah keluarga.
Berikut ini sejumlah daya tarik dan keseruan Kebun Binatang Lembang yang bisa Anda coba.
Baca Juga: Aturan Ganjil Genap di Kawasan Wisata Lembang Tetap Berlaku Meski Syarat Perjalanan Dilonggarkan
1. Zoo Area
Zoo Area adalah salah satu wahana utama di Kebun Binatang Lembang. Ada sekitar 350 satwa yang bisa Anda lihat maupun berinteraksi seperti memberi makan dan berfoto.
Satwa di sana sangat beragam mulai dari lutung Jawa, singa putih, hingga unta pun ada. Ada pula hewan lain seperti buaya, ular, rusa timor, rusa totol, binturong, lemur ekor cincin, kangguru pohon kelabu hingga tenggalung.
Semunya dalam kondisi terawatt dengan baik.
2. Parade Hewan
Selain menyaksikan hewan di habitat buatan, wisatawan dapat menyaksikan pertunjukan hewan di Kebun Binatang Lembang. Ada parade hewan hingga show burung yang unik.
Berita Terkait
-
Update Harga Tiket Lembang Park & Zoo Terbaru 2025: Jangan Sampai Kehabisan Tiket!
-
5 Tempat Wisata di Lembang Cocok untuk Libur Lebaran, Lengkap dengan Harga Tiket Masuk
-
Bukan Sekedar Pasar, Jelajahi Aneka Spot Hiburan Floating Market Lembang
-
Sensasi Keliling Dunia dalam Waktu Satu Hari di Sarae Hills Lembang
-
Bird and Bromelia Pavilion, Wisata Edukasi Mengenal Ragam Jenis Burung
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
-
Kurs Rupiah Selangkah Lagi Rp17.000 per Dolar AS, Donald Trump Biang Keroknya
-
Libur Lebaran Usai, Harga Emas Antam Merosot Rp23.000 Jadi Rp1.758.000/Gram
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Arus Balik Lebaran 2025 Meningkat, Terminal Mengwi Bali Catat Lonjakan Penumpang Dibanding 2024
-
Program Pemberdayaan UMKM oleh BRI Mampu Tingkatkan Skala Bisnis Unici Songket Silungkang
-
Bali Larang Minuman Kemasan Plastik di Bawah 1 Liter, GPS : Kesewenang-wenangan, Bisa Digugat
-
Ini Fasilitas Posko Mudik BUMN dari BRI Saat Arus Balik Lebaran 2025: Agar Pemudik Nyaman
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali