SuaraBali.id - Taman Topi Bogor merupakan tempat wisata yang terletak di dekat Stasiun Bogor. Taman Topi Bogor merupakan destinasi wisata yang sangat menyenangkan dan gratis.
Keunikan Taman Topi Bogor adalah adanya topi raksasa berwarna warni. Beberapa topi di Taman Topi Bogor juga mirip dengan buah-buahan.
Taman Topi Bogor juga menyediakan food court dengan berbagai jenis kuliner Indonesia hingga Western. Harga tiket masuk Taman Topi Bogor berkisar antara 4 ribu rupiah hingga 25 ribu rupiah. Jam operasional Taman Topi Bogor yakni pukul 9 hingga 5 sore.
Taman Topi Bogor dulunya dikenal sebagai Taman Ade Irma Suryani. Taman Topi Bogor merupakan taman tertua di Bogor yang dibangun pada tahun 1975.
Taman Topi Bogor rencananya akan diubah konsep menjadi taman kota yang menyediakan wahana permainan menarik. Acara sosial juga dapat dilaksanakan di taman ini.
Taman Topi Bogor terletak di Jalan Dewi Sartika Nomor 30, Kota Bogor, Jawa Barat.
Patung Kapten Muslihat menjadi maskot Taman Topi Bogor karena berdiri di depan pintu masuk. Patung tersebut menggunakan topi besar.
Asal usul nama Taman Topi Bogor adalah berkaitan dengan pahlawan yang berasal dari Bogor yakni Tubagus Muslihat.
Tubagus Muslihat saat itu berpangkat letnan. Ia memimpin perang melawan pendudukan Inggris dan tewas terbunuh.
Baca Juga: Bus Pariwisata Kecelakaan di Tol Bocimi, Sopir Cadangan dan Kernet Bus Meninggal Dunia
Wahana yang ada di Taman Topi Bogor adalah kereta kelinci, wahana gajah terbang, bombom car, flying fox, komidi putar, dan lain sebagainya.
Taman Topi Bogor sangat cocok dikunjungi anak-anak dan juga keluarga lainnya. Taman Topi Bogor memberikan fasilitas berupa makanan lezat seperti soto ayam, iga, roti, dan lain sebagainya.
Demikian penjelasan terkait dengan Taman Topi Bogor.
Kontributor : Annisa Fianni Sisma
Berita Terkait
-
Misi Berbahaya di Pongkor: Basarnas Terjang 'Lubang Maut' Demi Evakuasi 3 Penambang
-
Adian Napitupulu Minta PT Antam Gerak Cepat Evakuasi Korban Asap Tambang Pongkor
-
Bongkar 6 Nyawa yang Masih Terjebak, Adian Ingatkan Sejarah Kelam 'Asap Pengusir' di Pongkor
-
Daftar Lengkap 6 Nama Korban Meninggal Dunia Tragedi Asap Tambang Pongkor Bogor
-
Fakta Pahit! Sempat Dibantah Polisi, Kades Bangun Jaya Benarkan 6 Warganya Tewas di Lubang Pongkor
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain