SuaraBali.id - Taman Langit Purwokerto merupakan kafe instagramable serta sangat recommended sekali untuk dijadikan tempat nongkrong bersama teman, keluarga, sahabat, serta kerabat terdekat. Kafe ini memiliki beragam menu kekinian dengan harga terjangkau.
Taman Langit Purwokerto ini berlokasi di kawasan Baturaden yang terletak di kaki gunung Slamet. Karena berada di dataran tinggi, cafe ini memiliki suasa sejuk dan asri. Karena hawa itulah, Taman langit Purwokerto ini banyak dikunjungi dari berbagai kalangan.
Ingin tahu lebih jauh mengenai Cafe Taman Langit Purwokerto? Berikut ulasannya yang dirangkum dari berbagai sumber, adapun daya tarik dari cafe ini, menu, serta fasilitas yang ada di tempat ini adalah sebagai berikut:
Daya tarik cafe ini pertama adalah menawarkan pemandangan yang indah. Jadi pengunjung yang datang ke tempat ini bisa menikmati pemadangan alam yang cukup menawan dan mempesona. Saat malam hari, pengunjung cafe bisa melihat kerlap – kerlip lampu perkotaan dari atas ketinggian.
Selain itu, daya tarik kedua dari cafe ini adalah bangunannya memiliki konsep yang bagus. Sehingga pengunjung juga bisa melakukan sesi pemotretan instagramable di tempat ini.
Taman Langit Purwokerto ini juga merupakan salah satu tempat cozy untuk kumpul bersama teman, sahabat, keluarga, dan kerabat. Dengan menikmati menu lezat serta nikmat, yang tentunya memiliki harga terjangkau.
Beberapa menu minuman dan makanan yang bisa dinikmati di tempat ini, diantaranya:
Menu Minuman:
- Reguler tea dibanderol dengan harga Rp 9.000
- Premium tea dibanderol dengan harga Rp 24.000
- Butterfly tea dibanderol dengan harga Rp 27.000
- Lychee tea dibanderol dengan harga Rp 20.000
- Green tea dibanderol dengan harga Rp 25.000
- Lamongrass tea dibanderol dengan harga Rp 23.000
- Tala tea dibanderol dengan harga Rp 22.000
- Mojito dibanderol dengan harga Rp 25.000
- Es kopi tala dibanderol dengan harga Rp 22.000
- Blue sky dibanderol dengan harga Rp 27.000
- Sumer breeze dibanderol dengan harga Rp 28.000
- Americano dibanderol dengan harga Rp 18.000
- Short black dibanderol dengan harga Rp 14.000
- Cafe late dibanderol dengan harga Rp 25.000
- Signature choco dibanderol dengan harga Rp 25.000
- Chese velvet dibanderol dengan harga Rp 25.000
- Red velvet dibanderol dengan harga Rp 25.000
- Taro dibanderol dengan harga Rp 25.000
Untuk diketahui Cafe Taman Langit Purwokerto yang beralamar lengkap di Dusun II, Kebumen, Baturaden, Banyumas, Jawa Tengah ini lokasinya cukup strategis, karena berada di tepi jalan utama Jalan Raya Baturaden Barat – Karangtengah. Serta tidak jauh dari wisata Small World maupun The Village Purwokerto.
Baca Juga: Kesal Tamu Kerap Gaduh dan Buang Kondom Sembarangan, Puluhan Warga Geruduk Hotel Rodamas Purwokerto
Demikianlah ulasan mengenai Cafe Taman Langit Purwokerto, informasi mengenai alamat, daya tarik, menu minuman dan makanan yang tersedia, serta fasiltias yang tersedia di tempat ini.
Kontributor : Agung Kurniawan
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Kota Pensiunan, Intip 3 Destinasi Wisata Purwokerto yang Cocok untuk Touring
-
7 Destinasi Wisata Purwokerto yang Ramah Pengguna Mobil: Mudah Diakses, Parkir Mudah!
-
Bukan Cuma Mendoan, Ini 6 Kuliner Tersembunyi Purwokerto yang Bikin Kamu Ketagihan
-
BRI Dukung Purwokerto Half Marathon 2025: Sinergi Olahraga, Ekonomi & Promosi Lokal
-
Viral SD di Purwokerto Sewa 47 Angkot Demi Nobar Film Jumbo, Sutradara Sampai Terharu
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat