Scroll untuk membaca artikel
Eviera Paramita Sandi
Kamis, 24 Februari 2022 | 08:13 WIB
Mantan Wagub Bali I Ketut Sudikerta keluar Lapas Kerobokan, Badung, Bali bersama 4 orang WBP lainnya . [Foto : Istimewa]

“Meski sudah keluar dari Lembaga Pemasyarakatan, Kelima Warga Binaan tersebut harus wajib lapor ke Balai Pemasyarakatan dalam hal ini Bapas Kelas I Denpasar, hal tersebut dilakukan bertujuan untuk memastikan para Warga Binaan tersebut tidak mengulangi perbuatan melanggar hukum” tutup Jamaruli Manihuruk .

Load More