SuaraBali.id - Di Hari Valentine atau kasih sayang ini harga emas 24 karat semakin tinggi. Melansir dari laman resmi Pegadaian, harga emas Antam dijual senilai Rp991.000 per gram pada Senin, 14 Februari 2022.
Padahal pada penghujung pekan lalu, harga emas masih berkisar Rp980.000 per gram.
Harga yang naik tersebut membuat logam mulia Antam cetakan 0,5 gram ikut dibanderol lebih mahal, yakni sebesar Rp548.000.
Harga emas Antam seberat 2 gram per hari ini mencapai Rp1.918.000.
Tak hanya itu, harga emas UBS dibanderol mulai dari Rp513.000 untuk ukuran 0,5 gram. Harga emas UBS berukuran 1 gram dan 2 gram per hari mencapai Rp961.000 dan Rp1.906.000.
Berikut ini adalah daftar harga emas Antam dan emas UBS di Pegadaian per Senin, 14 Februari 2022 seperti dilansir wartaekonomi - Jaringan Suara.com.
Emas Antam
Emas UBS
1 gram
Rp991.000
Rp961.000
2 gram
Rp1.918.000
Rp1.906.000
5 gram
Rp4.718.000
Rp4.707.000
10 gram
Rp9.377.000
Rp9.364.000
25 fgram
Rp23.310.000
Rp23.363.000
50 gram
Rp46.538.000
Rp46.630.000
100 gram
Rp92.994.000
Rp93.223.000
250 gram
Rp232.206.000
Rp232.987.000
Berita Terkait
-
Harga Emas Antam Tembus Rp 2,7 Juta/Gram Hari Ini
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil, Pembeli Bisa Pesan Secara Online
-
Bongkar 6 Nyawa yang Masih Terjebak, Adian Ingatkan Sejarah Kelam 'Asap Pengusir' di Pongkor
-
Daftar Lengkap 6 Nama Korban Meninggal Dunia Tragedi Asap Tambang Pongkor Bogor
-
Fakta Pahit! Sempat Dibantah Polisi, Kades Bangun Jaya Benarkan 6 Warganya Tewas di Lubang Pongkor
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?