
SuaraBali.id - Nora Alexandra istri drummer band SID, I Gede Aryastina alias Jerinx berang disebut morotin Jerinx. Nora Alexandra memang memiliki banyak haters sejak menikahi Jerinx.
Haters tersebut sering muncul di medsos saat Nora Alexandra mengunggah sesuatu di Instagram. Tak jarang pula saat live Instagram.
Hal ini seperti yang terjadi Kamis (3/2/2022) pagi tadi, Nora Alexandra live Instagram dan muncul satu akun memberi komentar, "jangan morotin Jerinx".
Saat itu Nora Alexandra pun langsung merespons. Perempuan berdarah Swiss Jember ini menolak tuduhan tersebut.
"Sejak kapan gue porotin Jerinx, memang gue enggak bisa kerja sendiri apa? Coba aku morotin Jerinx apa?," kata Nora Alexandra.
Dalam hal ini, Nora Alexandra pun meminta agar warganet tak asal bicara dan menuduh.
"Kalau ngomong jangan sok-sokan, nanti kena tulah. Aku enggak pernah morotin Jerinx, enak aja. Aku bisa kerja sendiri, brand ambassador aku banyak," ujar Nora Alexandra.
Nora Alexandra bahkan sampai meminta warganet tersebt untuk membuktikan ucapannya tersebut.
"Morotin apanya? Celaannya? Mana ini orangnya yang ngomong, ayo buktikan. Ayo tunjukkan kalau aku memang porotin Jerinx. Aku pengin tau, edan," ucap model dan selebgram 27 tahun ini.
Ia pun mengancam agar warganet tersebut jangan pernah mengikuti give away yang ia buat.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bali Blackout, Istana Sampaikan Permohonan Maaf, Pastikan Pasokan Listrik Pulih Bertahap
-
Senandung Kristal, Aroma Matcha, dan Suara Jiwa: Gdas Bali Hadirkan Healing Holistic di Jakarta
-
Bali Blackout, Alasan Listrik Pulau Dewata Gelap Gulita
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Rekam Jejak Johnny Jansen, Pernah Sindir Shin Tae-yong kini Bakal Latih Bali United
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- 10 Aturan Tagih Hutang Pinjol Legal OJK 2025, Debt Collector Jangan Ancam-ancam Nasabah!
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
Di Balik Kejadian Bali Blackout yang Menyebabkan Berbagai Kekacauan
-
Taburan Link DANA Kaget di Malam Minggu, Budget Ngopi Aman Terkendali
-
Kota Mataram Darurat Sampah, Bau Busuk Dimana-mana Jadi Keluhan
-
Bali Blackout Menjelang Kuningan, Sejumlah Layanan Publik Terganggu
-
Update, Link DANA Kaget Malam Ini, Klaim Sebelum Menyesal Karena Lambat