SuaraBali.id - Pengakuan Kim Hawt yang mengatakan memiliki mantan kekasih aktor-aktor ternama membuat sejumlah aktor ikut terseret. Adapun nama-nama aktor tersebut seperti Reza Rahadian, Tora Sudiro, Rio Dewanto, dan Rizky Billar.
Ketika dikonfirmasi soal nama-nama aktor tersebut, Kim Hawt menegaskan tak mengenal mereka.
"Gue gak kenal sama aktor itu," ujar Kim Hawt dikutip dari Instagram @insta_julid.
Kim Hawt pun mengaku heran mengapa nama-nama tersebut yang muncul dan disebut pernah menjadi mantan kekasihnya.
"Gue juga gak tahu kenapa orang bisa menilai itu dia," ucapnya.
Malahan, Kim Hawt merasa kasihan kepada aktor-aktor yang terseret namanya tersebut.
"Kasihan itu dia filmnya naik daun lagi bagus, lagi tinggi disangkutpautkan sama gue," katanya.
Ditegaskan Kim Hawt aktor yang jadi mantan kekasihnya tersebut tidak ada di nama-nama aktor yang namanya disebut oleh warganet.
"Itu bukan dia," sambungnya.
Kim Hawt pun menilai tak memiliki kepentingan klarifikasi soal hubungan dengan nama-nama tersebut.
"Jadi, apa yang mau diklarifikasi? Gak ada," tuturnya.
Pada penutupnya, Kim Hawt juga mengungkap jika aktor yang namanya terseret memiliki hubungan asmara dengannya tidak memberikan teguran apapun.
"Aktornya biasa-biasa aja, gak gimana-gimana," pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Ada Rio Dewanto, Sinopsis Kuyank: Petaka Cinta dan Teror di Kalimantan
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Tak Terima Kasus KDRT Diungkit Lagi, Rizky Billar Bakal Tempuh Jalur Hukum?
-
Cinta Berujung Petaka: Menguak Tragedi Manusia di Balik Teror Mengerikan Film Kuyank
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis