Berikut ini resep pisang goreng kriuk:
- 10 buah pisang kepok
- 250 gram tepung beras
- 3 sendok makan gula pasir
- 1/2 sendok teh kapur sirih
- 1/2 sendok teh vanili
- 1/2 butir telur ayam
- Air secukupnya
- 1 sendok teh garam
- Sedikit pewarna makanan (kuning)
Langkah membuat pisang goreng kriuk:
Membuat pisang goreng kriuk diawali dengan mengupas pisang kepok. Lalu, belah daging buah menjadi dua bagian dan sisihkan terlebih dahulu.
Mulai campur semua resep yang tertera di atas. Aduk hingga rata. Langkah ini harus dilakukan dengan cermat agar tak ada tepung yang masih menggumpal. Pastikan adonan tak terlalu kental dan tidak terlalu encer.
Baca Juga: Resep Es Pisang Ijo, Makanan Khas Makassar yang Enak dan Menyegarkan
Pisang yang sudah dibelah jadi dua bagian mulai dimasukkan dalam adonan tepung. bolak-balik pisang sampai seluruh bagian tertutup dengan adonan tepung.
Setelah selesai, goreng pisang tersebut ke dalam minyak yang sudah panas. Bila ingin kriuk pisang goreng bertambah banyak, tuangkan sedikit adonan di atas pisang yang digoreng.
Setelah berwarna keemasan, angkat dan tiriskan sampai minyak yang terdapat dalam pisang berkurang. Pisang goreng kriuk pun siap dihidangkan. Paling nikmat, santapan ini disajikan ketika udara dingin, terutama musim penghujan.
Demikian resep pisang goreng kriuk. Semoga informasi ini bermanfaat dan menambah referensi dalam memanfaatkan buah pisang.
Kontributor : Lukman Hakim
Baca Juga: Resep Bolu Pisang Panggang Lembut dan Empuk, Cocok untuk Sajian Keluarga
Berita Terkait
-
Rahasia Kemasan Ramah Lingkungan dari Pisang Goreng Bu Nanik, Pelaku UMKM Mesti Tahu
-
Tradisi Berburu Takjil di Ramadan: Ini 5 Pilihan Lezatnya!
-
Jokowi Siapkan Takjil di Depan Rumah, Sajian Kurma Istimewa Jadi Sorotan
-
Cek Fakta: Penjemputan Yudis Anak Yatim yang Diarak Warga karena Curi Pisang
-
5 Hadiah Remaja Pencuri Pisang yang Diarak di Pati: dari Gus Miftah sampai Dedi Mulyadi
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025