SuaraBali.id - Viral Youtuber Rizki Nasution cari pengasuh untuk jaga boneka bayi. Gaji Rp 10 juta per bulan.
Hal itu geger setelah beberapa hari belakangan publik dibuat geger dengan munculnya artis kenamaan Ivan Gunawan atau Igun bersama boneka arwahnya.
Sebuah video viral di jejaring sosial media berisi lowongan pekerjaan menjadi babysitter dengan tawaran gaji Rp 10 juta perbulan.
Berawal dari unggahan akun media sosial Tiktok @alejandro_nasution1 tampak seorang wanita sedang menggendong sebuah boneka bayi dengan latar belakang pantai menawarkan pekerjaan sebagai babysitter untuk menggantikan dirinya dengan tawaran gaji sebesar Rp 10 juta rupiah.
" Eh kalian siapa yang mau jadi babysitternya Alejandro karena aku mau berhenti soalnya aku sibuk jadi ibu rumah tangga sekarang," ucapnya sembari menimang nimang boneka bayi yang disebut dengan boneka arwah.
Ia kemudian melanjutkan apa yang didapat saat menjadi babysitter bagi Alejandro nama panggilan yang disematkan untuk si boneka arwah.
"Jadi asisten Alejandro itu gampang kali ya, gajinya 10 juta perbulan dan kerjaannya gak ribet sama sekali, uang makan uang, uang transport segala macamnya ditanggung sama bang Rizky Nasution.
Yap, pemilik boneka arwah ini disebut sebut bernama Rizky Nasution yang gemar mengoleksi berbagai macam boneka arwah.
"Enak lho rawat anak ini, gak pernah nangis, gak pernah marah, gak pernah pengen buang air, " ucapnya lagi sambil menunjukkan ke kamera sosok Alejandro yang saat itu mengenakan baju atasan putih dengan topi hitam.
Baca Juga: Niat Jual HP untuk Biaya Kebutuhan, Pria Ini Malah Ditipu Pembeli Pakai Uang Palsu
Ia juga menyebutkan resiko dari pekerjaan ini.
" Tapi harus siap mental ya, soalnya kadang kadang nanti kalau kalian tidur jam 3 itu kalian diganggu terus, kalian gak akan pernah bisa tidur nyenyak," ceritanya lagi.
Unggahan ini pun sontak menjadi viral di media sosial dengan disaksikan dan disukai 453 ribu dengan ribuan pula komentar saling bersahutan.
" Ya mungkin ini alesannya keluar dari kerjaan, jam tidur dan mental terganggu," tulis akun @arzas***.
" 100 juta pun aku gak mau," timpal yang lain @ynt***.
" Efek pandemi banyak yang sakit mental, " timpal akun lain @rynn***.
Berita Terkait
-
Keponakan Prabowo Jadi Calon Deputi Gubernur Bank Indonesia, Segini Gajinya
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
5 Pilihan Mobil Bekas untuk Pemula Gaji Rp3 Juta, Irit dan Perawatan Murah
-
Istana Jawab Ancaman Mogok: Perpres Kenaikan Gaji Hakim Ad Hoc di Meja Presiden Prabowo
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
Terkini
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah