SuaraBali.id - Selebgram Laura Anna meninggal dunia hari ini rabu (15/12/2021). Ternyata sebelum meninggal dunia Laura Anna keluhkan sesak napas saat melakukan perjalanan ke rumah Denny Sumargo.
Hal ini diungkapkan oleh Putri Syah Alam atau Putri Jimbo. Ia mengungkap bahwa mantan kekasih Gaga Muhammad itu sempat mengeluh sesak napas kepadanya pada Selasa (14/12/2021) malam.
"Memang semalem itu udah ngomong dia lagi sesak," katanya, saat dihubungi awak media, Rabu (15/12/2021).
Sebelumnya, Laura Anna diketahui memiliki riwayat asam lambung. Dan saat ia mengeluhkan sesak napas, Laura sedang dalam perjalanan ke rumah Denny Sumargo.
"Dia bilang lagi perjalanan ke Densu. Dia bilang kalau dia sesak," terangnya.
Sebagai kerabat, Putri Jimbo pun sudah menyarankannya minum obat.
"Dia juga bilang asam lambung, aku bilang minum obat asam lambung. Dia masih chat, 'Aku masih perjalanan ke Densu,' gitu" ungkapnya.
Diberitakan, Laura Anna meninggal dunia tadi pagi sekira pukul 09.22 WIB. Laura Anna meninggal di tengah perjuangannya mendapat keadilan karena menjadi lumpuh setelah kecelakaan 2019 silam karena mantan kekasihnya, Gaga Muhammad menyetir dalam keadaan mabuk.
Berita Terkait
-
Ariel NOAH Tegang Denny Sumargo Singgung Tipis-Tipis Wulan Guritno: Ketahuan Sama Gue
-
Belum Yakin 100 Persen Mualaf, Bobon Santoso Tidak Salat Idulfitri: Gue Kira Kayak Natal...
-
Elus-Elus Dagu Saat Dipuji Atalia Praratya, Bahasa Tubuh Ridwan Kamil Digunjing
-
Di Depan Denny Sumargo, Ridwan Kamil Ungkap Pengorbanan Besar Atalia Praratya Untuknya: Memaafkan
-
Ustaz Derry Sulaiman Puji Coki Pardede: Akhlaknya Orang Islam
Tag
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Investor Merapat! BRI Umumkan Cum Date Dividen, Jangan Sampai Ketinggalan
-
Undangan Pernikahan Dengan Luna Maya di Ubud Diduga Bocor, Maxime Kecewa
-
Gara-gara Foto Ini Luna Maya Dibilang Anak Bali Banget Oleh Maxime Bouttier
-
Dari Lombok ke Pasar Dunia: Kisah Sukses "I Love Mutiara" Berkat Dukungan BRI
-
Di Balik Kisah Mistis Dan Pilu Jembatan Tukad Bangkung, Begini Suasana di Bawahnya