SuaraBali.id - Beberapa seleb Korea tidak hanya dikenal karena bakatnya seperti bernyanyi dan berakting, tetapi juga nggak ragu untuk bantu juniornya.
Yup di antara para seleb Korea, ada yang bermurah hati memberikan bantuan kepada juniornya atas kemauan mereka sendiri. Mereka tidak hanya mendengar keprihatinan junior mereka, tetapi juga membantu mereka secara finansial.
Siapa saja? Berikut seleb Korea yang bantu junior dilansir dari Soompi.
1. IU
Baca Juga: Terpaut Usia Lebih dari 10 Tahun, 4 Rumah Tangga Seleb Korea Ini Harmonis
Penyanyi dengan nama asli Lee Ji Eun ini terkenal karena memiliki hati yang besar. Dia pernah merawat penggemar, staf, dan artis juniornya!
Fans merasa kagum saat mengetahui baru-baru ini IU mengizinkan musisi junior untuk menggunakan salah satu bangunannya secara gratis untuk latihan. Wow!
2. Yoo Jae Suk
Komedian Yoo Jae Suk baru-baru ini menang dalam gugatan upah yang tidak dibayarkan terhadap mantan agensinya STOM E&F.
Yoo Jae Suk mengungkapkan bahwa dia membawa kasusnya demi juniornya yang juga menghadapi kesulitan yang sama.
Baca Juga: Akun Instagram 6 Seleb Korea Ini Pakai Nama Aneh
Pengacaranya telah menjelaskan bagaimana kasusnya ini dapat membantu bintang lain dengan menetapkan preseden untuk kasus selebriti serupa di masa depan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah
-
Skandal Kapolres Ngada: Order Anak Lewat MiChat Lalu Jual Konten ke Luar Negeri, DPR : Pecat Saja
-
Jadwal Imsakiyah & 2 Doa Berbuka Puasa Ramadan 1446 H Untuk Denpasar
-
Imbauan Penting untuk Pemudik Lombok-Bali Jelang Nyepi dan Lebaran 2025
-
Nyoman Dan Ketut Hampir Punah, Gubernur Bali Siapkan Insentif Untuk Kelahiran 2025