SuaraBali.id - Sebuah video viral di media sosial memperlihatkan aksi seorang warganet yang membagikan tips agar persediaan tissue di rumah bisa lebih hemat.
Video tips ini pun menjadi sorotan tapi juga membuat warganet emosi karena cara menghematnya sama saja dengan pelit
Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @yayahnurhayati537, Senin (9/11/2021) tampak seorang wanita sedang merekam aksinya memasukkan tumpukan tisu ke dalam sebuah kotak.
Wanita tersebut membagikan tips menghemat tisu yang bisa dilakukan warganet di rumah masing-masing.
Tisu dipotong dua bagian
Dalam video yang diunggah, wanita tersebut tampak membelah tumpukan kertas tisu yang masih berada di dalam kemasannya.
Ia lantas mengambil salah satu dari potongan tumpukan tisu dan membuka kemasannya. Ia kemudian memasukkannya ke dalam kotak tisu.
Sedangkan bagian lain dari tumpukan tisu yang dipotong ia simpan untuk persediaan tisu di rumahnya.
Cara tersebut ia bagikan pada para warganet agar mereka bisa menghemat tisu.
"Tips cara menghemat tisu," tulis wanita tersebut dalam videonya.
Berita Terkait
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
-
Kenalan Sama Kechun, Bintang Drama Pendek yang Jadi Sensasi di TikTok
-
Fuji Blak-blakan soal Pendapatan TikTok: Tak Diambil, Untuk Iseng Dibagikan ke Orang Lain
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
Terkini
-
Setelah Lebaran Harga Ayam dan Cabai di Bali Mulai Alami Penurunan
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak
-
Belasan Granat Aktif Ditemukan di Huntara Pengungsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Nyepi Jembrana Jadi Sorotan: Gubernur Koster Rencanakan Pertemuan dengan Tokoh Islam di Bali
-
Nasabah BRI Diimbau Waspada, Ini Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber