SuaraBali.id - Makanan penambah darah. Bagi sebagian orang pasti pernah mengalami kekurangan darah atau anemia. Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi masalah itu adalah dengan mengonsumsi makanan penambah darah.
Ada sejumlah makanan yang bisa dikonsumsi untuk mengatasi kekurangan darah. Makanan itu berupa sayuran hijau, berbagai jenis daging serta biji-bijian yang bisa kamu temukan dengan mudah.
Biasanya, terjadinya penurunan darah merah di dalam tubuh karena kekurangan zat besi. Sehingga tubuh tidak mampu memporoduksi hemoglobin dalam jumlah yang cukup. Hemoglobin adalah zat yang ada di dalam sel darah merah yang berfungsi membawa oksigen ke seluruh jaringan tubuh.
Maka sering kali jika seorang kekurangan zat besi, tubuhnya akan mudah lelah dan terasa lemas. Hal itu bisa diatasi dengan memakan sejumlah makanan penambah darah.
Baca Juga: Miliki Rasa Pahit, Ini 6 Manfaat Daun Pepaya dan Singkong bagi Kesehatan Tubuh
Berikut makanan penambah darah yang perlu kamu ketahui:
1. Daging Merah dan Unggas
Daging merah dan unggas merupakan makanan yang kaya sumber zat besi hewani. Di setiap 100 gram daging merah, baik sapi maupun kambing, ada 2,7 mg zat besi didalamnya. Dengan mengonsumsi daging merah, itu artinya kamu sudah memenuhi 15 persen asupan zat besi harian.
Sedangkan mengonsumsi 100 gram daging unggas, seperti ayam dan bebek, bisa memenuhi sekitar 13 persen zat besi harian. Makanan ini mudah ditemui di sekitar kita, sehingga tidak perlu khawatir.
2. Jeroan
Baca Juga: Bau Mulut Tidak Sedap? Bantu Redakan dengan Makanan Berikut
Sumber zat besi hewani juga ditemukan pada bagian jeroan hewan, termasuk organ lain seperti hati, ginjal, otak dan jantung. Meski bisa menambah darah, jangan konsumsi jeroan berlebihan karena berisiko terhadap tingginya kolestrol.
Berita Terkait
-
Hari Ginjal Sedunia: Waspadai Kebocoran Ginjal dan Anemia pada Pasien Penyakit Ginjal Kronis
-
Perbedaan Anemia dan Darah Rendah, Ini Gejala dan Penyebabnya
-
Sama-Sama buat Anemia, Ini Bedanya Tablet Tambah Darah vs Vitamin Zat Besi!
-
Kenali Penyebab Anemia, IDI Lombok Timur Bagikan Informasi Pengobatan
-
Pentingnya Suplementasi Besi dan Konseling Nutrisi untuk Mencegah Anemia pada Ibu Hamil
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Langkah Kecil, Dampak Besar: Suryani, Simbol Kartini Masa Kini
-
Pemprov Bali Juga Larang Distribusi Air Kemasan Plastik di Bawah 1 Liter dari Luar Bali
-
Keluhan dan Harapan Pedagang di Pasar Badung Jika Tas Kresek Dilarang di Bali
-
Hari Pertama Masuk Kerja, Antrean di Sentra Pelayanan Publik Mataram Membludak
-
Bukan Sepak Bola, Bukan Piknik, Tapi WNA Ini Malah Main Golf di Stadion Karangasem