SuaraBali.id - Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) Angel Tanoesoedibjo pingsan saat menghadiri acara di keraton Solo. Insiden pingsannya Angela Tanoe ini pun langsung jadi sorotan hadirin yang ada di acara tersebut.
Saat itu Angela Tanoe hadir di acara yang diadakan di halaman Keraton Kasunanan Surakarta, Sabtu (6/11/2021). Namun tak disangka ia pingsan.
Seperti diwartakan Suarasurakarta.id--jaringan Suara.com Angela saat itu berdiri di antara Perwakilan Keraton Solo, KGPHA Dipokusumo, serta Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka.
Namun saat Gusti Dipo memberikan penjelasan, dia tetiba terjatuh.
Sejumlah panitia penyelenggara pun sigap memberikan pertolongan. Wamenparekraf Angela membuka acara dengan menabuh drum bersama Gibran termasuk keluarga keraton.
Angela memberikan keterangan pers secara singkat yang mengungkapkan dukungan pada atraksi budaya Keraton Solo tersebut sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo.
“Mengedepankam kearifan lokal bagaimana bisa mengemas atraksi budaya daerah lebih baik lagi akhirnya bisa jadi kekhasan daerah, dan jadi daya tarik minat wisatawan domestik maupun internasional agar tau kekayaan budaya yang kita miliki,” kata dia.
Tag
Berita Terkait
-
Alarm Keamanan di Yahukimo, Pangdam Minta Gibran Tak Mendarat: Ada Gerakan Misterius
-
Gaya Gibran Curi Perhatian, Makna Tas Noken yang Melingkar di Lehernya Saat Tiba di Papua
-
Gaya Gibran Saat Kunker ke Papua: Kalungkan Noken dan Disambut Tari Tifa di Biak
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Momen Gibran Kasih Perintah Gubernur Kalsel di Depan Warga: Tolong Aspirasi Mahasiswa Diselesaikan
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis