SuaraBali.id - Profil Oddie Agam. Oddie Agam meninggal dunia hari ini. Oddie Agam dikenal sebagai musisi era 80an dengan mencetak musisi terkenal seperti Vina Panduwinata dan Sheila Majid. Oddie Agam adalah pencipta lagu Antara Anyer dan Jakarta.
Oddie Agam bernama lengkap Imran Madjid, lahir 19 Maret 1953. Oddie Agam adalah seorang penyanyi dan pencipta lagu Indonesia yang terkenal pada tahun 1980-an.
Lagu-lagu yang diciptakannya banyak yang menjadi hits, antara lain "Wow", "Surat Cinta", "Bahasa Cinta", "Logika" dan "Tamu Istimewa" dipopulerkan oleh diva pop Vina Panduwinata serta "Antara Anyer dan Jakarta oleh Sheila Majid (penyanyi Malaysia).
Oddie Agam adalah mantan suami Chintami Atmanegara. Mereka menikah 10 Desember 1988, lalu bercerai September 1992.
Dari perkawinan mereka dikaruniailah seorang anak yang bernama Dio Alif Utama. Pada tahun 2000-an pamornya seakan menghilang, sampai akhirnya awal tahun 2007 Oddie menjadi perbincangan publik lagi saat seorang perempuan bernama Yemima Kezia Karen Hatukh Tinga atau Karen yang mengaku sebagai pacarnya, menuntut tanggung jawab atas janin yang dikandungnya.
Janin yang menurut Karen buah kasihnya dengan Odie itu adalah bayi kedua setelah bayi pertamanya mengalami keguguran.
Oddie pun akhirnya menempuh jalan damai dan bertangung jawab atas janin tersebut.
Album Studio
- 1984 - Bellina
- 1986 - Gadis Sentimentil
- 1990 - Oddie Agam
- 2012 - 50:50
Album Kompilasi
Baca Juga: Kabar Duka, Penyanyi Oddie Agam Meninggal Dunia
- 1987 - Beri 1/2 Saja
- 1988 - Kesempatan
- 1989 - 10 Best + 2
Kontributor : Raditya Hermansyah
Tag
Berita Terkait
-
Miris! Vina Panduwinata Ungkap Pencipta Lirik 'Burung Camar' Tak Pernah Dapat Royalti
-
Lewat Asmara Dansa, Rossa Hidupkan Kembali Lagu Pop Klasik dengan Sentuhan Musik Modern
-
Kejutan Manis di Konser Jumbo, Vina Panduwinata Muncul Nyanyikan Kumpul Bocah
-
Dewi Perssik Anggun Berkebaya, Suara Emas dan Penampilannya Tuai Sorotan
-
Vina Panduwinata Minta Al Ghazali Jangan Tiru Ahmad Dhani, Mulan Jameela Disebut Tersindir
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
5 Merek Skincare Populer yang Sudah Teruji BPOM
-
9 Cara Tradisional Masyarakat Indonesia Menyambut Bulan Ramadhan
-
Cek Harga! 6 Pilihan Innova Reborn Bekas Terbaik 2018-2021
-
Mila Indriani Ditangkap! Terpidana Kasus Kredit Fiktif Rp1,4 Miliar
-
Bukti Sianida dan Merkuri dari China Ditemukan di Tambang Ilegal Lombok Barat