SuaraBali.id - Ketika memesan minuman atau makanan di restoran mahal, kadang memang seseorang terkecoh dengan nama menunya. Tak jarang harga yang ditawarkan lebih mahal dari aslinya padahal bahan dan rasanya sama.
Sebuah video viral di Tiktok yang diunggah oleh akun TikTok belum lama ini. Dimana seseorang memesan jus stroberi dengan harga mahal namun rasanya jauh dari ekspektasi.
"Kirain maksudnya strawberry frozen kan ya bund?" tulis sang pemilik akun sebagai keterangan unggahan.
Pesan jus stroberi
Dalam video singkat yang diunggah, tampak wanita tersebut menunjukan menu-menu yang ada di salah satu restoran. Terdapat berbagai macam minuman dengan harga Rp 30 ribu sampai dengan Rp 65 ribu.
Kemudian, ia memesan jus stroberi di restoran tersebut. Beberapa saat kemudian, jus yang ia pesan datang kepadanya.
Tak disangka, rasa dari jus strobeli tersebut tak sesuai dengan ekspektasi sang pemilik akun.
"Pesen jus Rp 30 ribu, tapi yang datang JasJus. Mereka bilang stroberinya nggak fresh tapi siapa sangka isinya kayak gini," ucapnya sambil memperlihatkan minuman itu.
Ia tak menyangka, rasa jus stroberi pesanannya mirip dengan rasa minuman kemasan. Di samping itu, minuman tersebut berada di gelas yang kecil.
Respons warganet
Melihat video tersebut, warganet memberikan beragam komentar. Beberapa diantara mereka merasa heran dengan jus stroberi tersebut. Banyak pula yang menyoroti ukuran gelasnya.
"30K untuk ukuran segitu juga nggak baget," kata warganet.
"30 ribu dapet Jasjus 30 mbak, bisa buat traktir sekelas," tulis warganet.
"Aneh di tempat makan bagus gitu kadang tuh menunya nggak worth it. Kayak mahal doang wujud sama rasa zonk," curhat warganet.
"Terlalu negatif thinking padahal belum tentu JasJus barangkali Nutrisari," celetuk warganet.
Berita Terkait
-
Viral Pesepeda Nekat Hadang Barisan Pemotor di Jalur Sepeda Sudirman, Sikap Petugas Bikin Salfok!
-
Di Balik Senyum Media Sosial: Mengapa Hidup Terasa Berat Meski Tampak Baik-Baik Saja?
-
Ramai Kasus Aurelie Moeremans, Bagaimana Tata Cara Menikah di Gereja Katolik?
-
Ketika AI Disalahgunakan: Masihkah Media Sosial Aman bagi Perempuan?
-
Mencari Jati Diri di Era Digital: Mengapa Gen Z Terjebak dalam Cermin Palsu Media Sosial?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis