SuaraBali.id - Dua orang Warga Negara Asing (WNA) Bulgaria, yakni Viktor Boychev Dimitrov dan Plament Petkov Beshirov ditangkap Polresta Pasuruan karena kasus skimming di mesin ATM yang terjadi di wilayah kota setempat.
Modusnya, tersangka memasang alat skimming ini di berbagai wilayah seperti Kediri, Madiun, Tulungagung, Blitar, Ngawi dan Pasuruan.
Alat yang dipasang di mesin ATM ini berupa micro kamera.
“Tersangka memasang alat skimming di mulut ATM dan ada kamera kecil yang dipasang di atas tombol PIN. Sehingga tersangka bisa mengetahui PIN korban ” ujar Kapolres Pasuruan Kota AKBP Arman seperti diwartakan beritajatim.com – Jaringan SuaraBali.id.
Pelaku memasang alat skimming tersebut mulai tanggal 26 Juni sampai dengan 21 Juli 2021.
Korban yang terkena kasus ini sebanyak 29 orang dengan kerugian 493 juta rupiah.
“Jumlah korban sampai saat ini mencapai 29 orang dan berhasil mencuri uang sebesar 493 juta rupiah,” imbuh Arman.
Berita Terkait
-
Perputaran Duit Rp1 Triliun, Polri Bongkar Sindikat Situs Judol Naga Kuda: Rekrut Influencer Syarat 2 Ribu Followers
-
Tak Pakai Baju Nyelonong ke Rumah Warga, Pria Australia di Bali Diduga Mabuk Mushroom
-
Kehabisan Saldo GoPay? Begini Cara Isi Ulang via ATM BCA!
-
Cara Tarik Tunai GoPay di ATM BCA, Tak Perlu Pakai Kartu!
-
Kartu Debit BRI Terblokir? Aktifkan Kembali Lewat BRImo, Cukup Satu Sentuhan Jari
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kisah Pilu Petrus Saksikan Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Menghantam Rumahnya
-
Setelah Tahu Akan Dipindahkan ke Australia, Ini Respons Scott Rush Bali Nine
-
DPRD Pilih Alphard Baru Ketimbang Mobil Listrik Karena Fasilitas di Bali Belum Memadai
-
Hujan Berpotensi Menurunkan Keinginan Warga Untuk Mencoblos ke TPS
-
Waspadai Fenomena Cold Surge yang Memicu Gelombang Tinggi di Laut Pada Periode Nataru