SuaraBali.id - Artis serba bisa Dorce Gamalama dikabarkan sempat kritis hingga tak sadarkan diri. Ia pun kini masih dirawat secara intensif di ruang ICU RS Primaya, Kota Bekasi, Jawa Barat.
Berdasarkan informasi terbaru, Dorce Gamalama dikabarkan masih drop. Anak angkat Dorce Gamalama, Siti Khadijah mengatakan kondisi ibunya tersebut dikarenakan penyakit diabetes.
"Iya yang diabet itu emang udah lama," katanya, dikutip dari Suara.com, Jumat (8/10/2021).
Menurut Siti, Bunda Dorce, sapaan akrab Dorce Gamalama, selama ini tak pernah mengeluh sakit meski idap diabetes. Tapi baru setahun terakhir, Dorce mulai merasakan dampak di kesehatannya.
"Baru beberapa tahun ini muncul keluhan. Jadi baru-baru ini ngedrop banget," katanya.
Sebagai anak, Siti tak pernah lupa mengingatkan Dorce Gamalama untuk jaga makanan yang masuk ke dalam tubuhnya. Kata dia, orang yang idap penyakit tersebut memang tak boleh makan sembarangan.
"Kita udah ingetin kok kalau soal itu, 'Ma jangan begini', cuma kita ngasih tahunya dibawa santai," ujar Siti. Dorce Gamalama dilarikan ke rumah sakit Primaya, kota Bekasi, Jawa barat pada kamis (7/10/2021) kemarin.
Sebelumnya dia sempat dirawat beberapa hari di rumah sakit. Lantaran kondisinya membaik, Dorce Gamalama diperbolehkan pulang.
Tapi nyatanya, tiba di rumah kondisi Dorce malah memburuk. Untuk itu, keluarga membawanya lagi ke rumah sakit.
Kondisi Dorce Gamalama saat ini sudah tak kritis, tapi masih drop.
Berita Terkait
-
Geger Jasad Pria Misterius di TPU Bekasi Barat, Diduga Korban Pembunuhan
-
Bukan Sekadar Pahit, Ini Kandungan Nutrisi Pare yang Ampuh Tangkal Radikal Bebas
-
Nyumarno Diperiksa KPK Terkait Kasus Suap Ijon Proyek Bupati Bekasi Nonaktif Ade Kunang
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien