SuaraBali.id - Ramalan zodiak hari ini 5 September 2021. Di antara zodiak itu, Sagittarius butuh perhatian dan Scorpio kesepian.
Bagaimana dengan peruntungan zodiak yang lain?
Merangkum Horoscope.com, berikut ramalan zodiak untuk 5 September 2021.
1. Aries
Jangan mengorbankan diri untuk menjadi pelayan bagi orang lain. Ini hanya akan menyebabkan kebencian dan menguras sumber daya emosional dan fisik kamu.
2. Taurus
Disiplin. Kamu perlu untuk bisa mengatakan "tidak" kepada orang lain hari ini, tidak apa-apa. Sangat penting untuk kamu mempertimbangkan kebutuhanmu sendiri.
3. Gemini
Jangan berlebihan, Gemini. Kamu mungkin akan berakhir dengan menyesali apa yang kamu katakan jika berlebihan. Oleh karena itu, pikirkan baik-baik sebelum berkata atau bertindak.
Baca Juga: Zodiak Kesehatan Sabtu 3 September 2021: Virgo, Seimbangkan Tubuh dengan Minum Banyak Air
4. Cancer
Kamu begitu sibuk dengan kesulitan yang sedang kamu hadapi, sehingga tidak sadar atas kehadiran orang lain. Berhenti, lepaskan rem, dan jalani harimu dengan lebih tenang.
5. Leo
Kamu mungkin kecewa dengan orang lain karena tidak memberikan perhatian yang dianggap pantas kamu dapatkan. Tapi sebelum menyalahkan orang lain, coba renungi dirimu sendiri. Fokus pada diri sendiri dan sembuhkan dirimu sebelum menyalahkan orang lain.
6. Virgo
Kebahagiaanmu adalah tanggung jawabmu sendiri. Kamu akan merasa jauh lebih baik jika bisa mencari solusi atas perasaan tidak nyamanmu. Jangan bebani orang lain atas perasaan itu.
Berita Terkait
-
Mengenal Karakter Shio Kuda yang Percaya Diri dan Cocok Jadi Pemimpin
-
4 Zodiak Paling Beruntung 20 Januari 2026: Soal Cinta, Libra Lagi Jadi Juaranya
-
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
-
Ramalan 12 Zodiak Besok 18 Januari 2026, Siapa yang Beruntung di Akhir Pekan?
-
Belajar Menerima Kenyataan Pahit di Novel Sadajiwa karya Erlita Scorpio
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain