SuaraBali.id - Cara mengganti foto profil WhatsApp dan cara mengubah nama profil WhatsApp dengan mudah dan cepat. Lakukan langkah-langkah berikut ini untuk mengganti profil WhatsApp milikmu.
Cara yang diberikan oleh tim Hitekno.com berikut ini membuat foto profil WhatsApp mu terganti kurang dari satu menit.
Memilih foto profil pada WhatsApp memang susah-susah gampang.
Terkadang, kamu ingin orang lain tahu dengan jelas seperti apa wajahmu. Namun tak jarang juga kamu ingin menyembunyikannya.'
Foto profil WhatsApp adalah identitas. Biasanya, orang yang baru kamu chat akan melihat terlebih dahulu profil WhatsApp mu untuik memastikan apakah itu benar-benar nomormu.
Akan tetapi, banyak di antara pengguna WhatsApp yang ternyata tidak tahu jika foto profil WhatsApp bisa digantik sesuai keperluan.
Bahkan, kamu hanya perlu meluangkan waktu kurang dari satu menit untuk mengganti profil WhatsApp yang kamu miliki.
Berikut cara mengganti foto profil WhatsApp:
- Buka aplikasi WhatsApp seperti biasa, kemudian tap tombol kiri smartphone kamu (titik tiga) dan tap lagi menu Settings.
- Setelah itu, kamu langsung akan disuguhi beragam menu, baik itu akun, chat, notifikasi dan sebagainya.
- Hiraukan menu tersebut dan fokus pada kolom foto profil yang ada di atasnya, kemudian klik.
- Selanjutnya pilih salah satu sumber foto, boleh ke Gallery atau Camera. Pada tahap ini, kamu sedang memilih foto yang akan kamu jadikan foto profil di WhatsApp kamu
- Jika sudah ada yang cocok, klik pilih.
- Atur posisi foto sesuai yang kamu inginkan.
- Selesai, foto profil akun WhatsApp kamu sudah berubah.
- Selain mengubah foto profil, kamu juga bisa mengubah nama profil dan mengedit info yang ada di akun WhatsApp kamu agar tidak berbunyi "Hey There ! I am using WhatsApp".
Cara mengubah nama profil adalah sebagai berikut:
Baca Juga: Cara Kirim Foto di WhatsApp Tanpa Mengurangi Kualitas Megapixel
- Buka aplikasi WhatsApp seperti biasa, kemudian tap tombol kiri smartphone kamu (titik tiga) dan tap lagi menu Settings.
- Setelah itu, kamu langsung akan disuguhi beragam menu, baik itu akun, chat, notifikasi dan sebagainya.
- Hiraukan menu tersebut dan fokus pada kolom foto profil yang ada di atasnya, kemudian klik.
- Jika sudah, klik tombol pensil di kolom nama.
- Ubah nama profil yang kamu inginkan dan simpan.
- Sementara jika kamu ingin mengedit info. Lakukan langkah-langkah di atas namun pilih kolom info dan tulis status yang kamu inginkan.
(Damai Lestari)
Berita Terkait
-
WASPADA! 12 Aplikasi Ini Diduga Bisa Intip Chat WhatsApp Anda, Segera Cek dan Hapus dari HP
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
Cara Kirim Chat WhatsApp ke Nomor Sendiri, Praktis untuk Simpan Catatan Penting
-
5 Rekomendasi Smartwatch yang Bisa WhatsApp, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
WhatsApp Pecahkan Rekor Tiap Tahun Baru, Ini Deretan Fitur Seru yang Hadir di 2025
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?