SuaraBali.id - Daftar rekomendasi HP murah Rp 2 jutaan terbaik Agustus 2021. Beberapa di antaranya sudah mengusung layar AMOLED yang memanjakan pencinta game.
Ponsel murah Rp 2 jutaan masih memiliki daya tarik tersendiri.
Apalagi, ponsel dengan range harga segitu sudah dibekali dengan spesifikasi yang cukup mumpuni.
Seperti diketahui, belakangan ini ponsel pintar yang beredar di pasaran tidak terhitung jumlahnya. Situasi tersebut bak dua mata pisau bagi pengguna.
Di satu sisi, pengguna disuguhkan dengan beragam pilihan yang bisa disesuaikan dengan keperluan.
Di sisi lain, banyak ya pilihan ponsel pintar membuat pengguna bingung memilih salah satu yang terbaik.
Jika budget kamu hanya Rp2 jutaan dan sedang mencari ponsel dengan spesifikasi di atas rata-rata, maka kamu bisa memperhatikan beberapa rekomendasi yang dihimpun oleh tim Hitekno.com berikut ini.
- Rilis: November 2020
- Layar: IPS LCD 6,95 inci, 720 x 1640 piksel
- Chipset: Mediatek Helio G80
- GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 6 GB
- Memori Internal: 128 GB
- Memori Eksternal: microSDXC
- Kamera Belakang: 64 MP + 2 MP + 2 MP + 2 MP
- Kamera Depan: 16 MP + 2 MP
- Baterai: Li-Po 5200 mAh
- Harga: Rp 2.120.000.
Baca Juga: 5 Aplikasi Baca Komik Terpopuler Agustus 2021, Download Segera
- Rilis: Januari, 2021
- Layar: IPS LCD 6,51 inci
- Chipset: Mediatek Helio G80 (12nm)
- GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 4 GB
- Memori Internal: 128 GB
- Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
- Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP + 2 MP
- Kamera Depan: 8 MP
- Baterai: Li-Po 5000 mAh
- Harga: Rp2,3 jutaan
Redmi Note 9
- Rilis: Juni, 2020
- Layar: IPS LCD, 6,5 inci
- Chipset: MediaTek Helio G85
- GPU: Mali-G52 MC2
- RAM: 4 GB, 6 GB
- Memori Internal: 64 GB, 128 GB
- Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
- Kamera Belakang: 48 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP
- Kamera Depan: 13 MP
- Baterai: Li-Po 5020 mAh
- Harga: Rp2.499.000
Realme Narzo 20
- Rilis: September, 2020
- Layar: IPS LCD, 6,5 inci
- Chipset: MediaTek Helio G85
- GPU: ARM Mali-G52
- RAM: 4 GB
- Memori Internal: 64 GB
- Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
- Kamera Belakang: 48 MP + 8 MP + 2 MP
- Kamera Depan: 8 MP
- Baterai: Li-po 6000 mAh
- Harga: Rp 1.990.000
Oppo A54
- Rilis: April, 2021
- Layar: IPS LCD, 6,51 inci, HD+ (1600 x 720 piksel)
- Chipset: Mediatek MT6765 Helio P35 (12 nm)
- GPU: PowerVR GE8320
- RAM: 4 GB
- Memori Internal: 128 GB
- Memori Eksternal: microSD (slot khusus) hingga 256 GB
- Kamera Belakang: 13 MP + 2 MP + 2 MP
- Kamera Depan: 16 MP
- Baterai: Li-Po 5000 mAh
- Harga: Rp 2.399.000
Samsung Galaxy M21
- Samsung Galaxy M21 2021 Edition. (Samsung India)
- Rilis: Maret, 2020
- Layar: Super AMOLED 6,4 inci, 1080 x 2340 piksel
- Chipset: Exynos 9611 (10nm)
- GPU: Mali-G72 MP3
- RAM: 4 GB
- Memori Internal: 64 GB
- Memori Eksternal: MicroSD (Up to 512GB)
- Kamera Belakang: 48 MP + 8 MP + 5 MP
- Kamera Depan: 20 MP
- Baterai: Li-Po 6000 mAh
- Harga: Rp 2,4 juta
POCO M3 Pro 5G
- POCO M3 Pro 5G. (POCO Indonesia)
- Rilis: April, 2021
- Layar: IPS LCD, 6.5 inci
- Chipset: MediaTek MT6833 Dimensity 700 5G (7 nm)
- GPU: Mali-G57 MC2
- RAM: 4 GB, 6 GB
- Memori Internal: 64 GB, 128 GB
- Memori Eksternal: microSDXC (slot khusus)
- Kamera Belakang: Triple 48 MP, 2 MP, 2 MP
- Kamera Depan: 8 MP
- Baterai: Li-Po 5000 mAh
- Harga: Rp2.875.000
Berita Terkait
-
5 HP Oppo Kamera Bening di Bawah Rp1,5 Juta: Hasil Jepretan Oke, Baterai Awet
-
Spesifikasi Infinix Note Edge: HP Murah Curved dengan Dimensity 7100 Berbaterai Jumbo
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
9 HP Realme Harga Rp1 Jutaan, Ada Pilihan RAM 8 GB dan Memori Lega 128 GB
-
5 HP dengan Kamera Stabilizer OIS Harga Rp1 Jutaan, Jagonya Foto dan Video
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain