SuaraBali.id - Nora Alexandra tak fokus kerja dan pusing. Sebab sang suami Jerinx terancam penjara lagi. Jerinx SID jadi tersangka.
Hal itu dikatakan Nora Alexandra. Drummer Superman Is Dead itu tersandung kasus dugaan pengancaman terhadap Adam Deni. Lewat unggahan di Instagram Story pada Minggu (8/8/2021), Nora Alexandra meminta maaf kepada semua pihak yang bekerjasama dengan dirinya.
"Teruntuk semua brand ambassador yang kerjasama dengan saya (Nora), saya mohon maaf belum bisa posting review dan lain-lain," katanya.
"Dikarenakan saya belum bisa fokus ke kerjaan karena suami harus berurusan dengan hukum lagi," sambung Nora Alexandra.
"Saat ini saya sedang bingung," tuturnya.
Nora Alexandra pun minta didoakan agar bisa selalu sabar. Dia juga mau tetap kuat dalam menghadapi kasus tersebut.
"Mohon doanya untuk saya bisa sabar dan kuat," jelas Nora Alexandra.
Sebelumnya musisi Jerinx SID telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus dugaan pengancaman yang dilakukan kepada Adam Deni. Informasi tersebut telah dikonfirmasi Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus.
"Sudah ditetapkan sebagai tersangka hasil gelar perkara," ujar Yusri Yunus kepada wartawan, Sabtu (7/8/2021).
Baca Juga: Jerinx SID Jadi Tersangka, Nora Alexandra Tak Fokus Kerja: Saya Bingung
Kasus ini bermula saat Adam Deni mengomentari unggahan Jerinx SID yang menyinggung endorse Covid-19 bagi artis. Dia meminta sang drummer memberikan daftar nama yang dituduhkan.
Namun Adam Deni yang meminta secara baik-baik malah disemprot Jerinx SID dengan dugaan kalimat mengancam. Tak terima dengan hal itu, ia melaporkan kejadian ini kepada pihak berwajib.
Jerinx SID sendiri sempat di penjara atas kasus penghinaan terhadap Ikatan Dokter Indonesia (IDI). Dia ditahan selama 14 bulan dan bebas pada Selasa (8/6/2021).
Berita Terkait
-
Dicibir Saat Upacara Ngaben Ayah Jerinx, Nora Alexandra Tegaskan: Saya Terlahir Muslim
-
Kabar Duka, Ayah Jerinx SID Meninggal Dunia
-
Nora Alexandra Ikut Tampil di Atas Panggung, Jerinx Bela Istri yang Dituding Pansos ke SID
-
Jerinx Jawab Tuduhan Nora Alexandra Pansos dengan SID
-
Galang Dana Bareng SID, Jerinx Kumpulkan Uang Rp56 Juta untuk Korban Banjir Bali
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat