SuaraBali.id - Nana Mirdad dan Andrew White hidup bahagia setelah menikah tahun 2006. Mereka dikaruniai 2 anak tampan dan cantik, Jason Deandra White dan anak bungsu mereka bernama Sarah Deana White.
Nana Mirdad dan Andrew White kerap berbagi momen manis bersama anak-anak mereka di instagram.
Kebersamaan itu mampu mencuri perhatian para netizen.
Termasuk Sarah si bungsu nih yang turut menyita perhatian karena parasnya yang cantik.
Nana Mirdad mengunggah foto saat Sarah memeluk anjing kesayangannya beberapa waktu lalu.
Foto itu mencuri perhatian netizen karena warna bola mata Sarah berwarna cokelat indah. Netizen pun tak segan-segan untuk membanjiri kolom komentar Nana dengan pujian.
Berikut foto-fotonya:
1. Sarah Bersama Lydia Kandou
Selain mengunggah kebersamaan Sarah dengannya, Nana Mirdad juga mengumbar kebersamaan Sarah dengan neneknya, Lydia Kandou.
Baca Juga: 9 Potret Sarah Anak Nana Mirdad dan Andrew White, Matanya Dipuji Indah!
Sarah tampak dekat dan sangat akrab dengan Lydia Kandou dalam foto itu. Bahkan Lydia Kandou juga tampak mendekap Sarah dengan penuh kasih sayang. Kedekatan Sarah dengan Lydia Kandou begitu hangat ya?
2. Sarah Bercengkerama dengan Andrew White
Anak bungsu Nana Mirdad itu juga termasuk anak yang sangat dekat dengan ayahnya, Andrew White. Sarah tampak sedang bercerita dengan Andrew White yang sedang bersantai.
Andrew White juga terlihat seperti mendengarkan cerita Sarah saat itu. Momen itu diabadikan oleh Nana Mirdad dan diberi caption “Bestfriend for Life”.
3. Sarah dan Jason
Sarah tampaknya juga sangat dekat dengan kakak laki-lakinya itu. Meskipun Nana bilang kalau mereka kerap berantem.
Berita Terkait
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
Ulasan Novel Cantik Itu Luka: Ketika Kecantikan Menjadi Senjata dan Kutukan
-
Glow from Within, Luna Maya dan Cinta Laura Ungkap Rahasia Cantik Tanpa Filter
-
Cantik Itu Luka: Mengapa Orang Rupawan Juga Bisa Jadi Korban Bullying?
-
Bukan Cuma Kulit Kusam! Ini 5 Rahasia Kecantikan Wanita Modern yang Bebas Asap Rokok
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat