SuaraBali.id - Berbagai pelaku usaha dari berbagai sektor usaha mengaku terpukul berat sebagai dampak pandemi Covid-19 dan dibelakukannya PPKM Level 4, sebagai penekan penyebaran virus.
Salah satunya adalah pelaku Usaha kecil Menengah atau UKM seperti yang dialami pengrajin alat alat yadnya atau upacara keagamaan di bali, seperti Genta atau Bajra, keris, baling-baling seni, gambelan, dan lain lain.
I Ketut Rikan (76) asal Desa Pergung, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, mengeluhkan sepinya pembeli.
Bahkan ia mengaku, sama sekali tidak bisa berbuat banyak dengan kondisi saat ini, lantaran usaha yang ia tekuninya telah bertahun tahun kini pembelinya sepi total.
"Sejak usaha yang saya lakoni sejak puluhan tahun ini, sebelum pandemi hasilnya lumayan," keluh I Ketut Rikan, dilansir dari Berita Bali, Senin (2/8/2021).
Sekarang pendapatannya menurun, biasanya hasil jualan Rp 500 hingga Rp 1 juta, namun sekarang hanya Rp 50 kadang sampai Rp 100 ribu.
"Bahkan hampir tidak ada sama sekali, hingga buat kebutuhan dapur saja sering kurang," ujarnya.
Dirinya berharap kepada pemerintah untuk bisa memberikan bantuan atau mencarikan solusi agar kesulitan ekonomi yang sebagian besar masyarakat alami bisa ditangani.
Baca Juga: Presiden Jokowi: PPKM Level 4 Diperpanjang Sepekan, sampai 9 Agustus
Berita Terkait
-
PPKM Level 4 Berakhir, Jalur Puncak Cianjur Mulai Ramai Dilalui Kendaraan
-
Penerapan PPKM Level 4 di Balikpapan Masih Berlanjut Hingga 9 Agustus 2021
-
Berkeliaran di Perairan Batam, Belasan Warga India Diamankan Petugas
-
Wagub DKI Tunggu Keputusan Jokowi Soal Perpanjang atau Tidak PPKM Level 4
-
Samarinda Siap Lepas Dari PPKM Level 4, Andi Harun: Kita Sudah Penuhi Indikator
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang