
SuaraBali.id - Perjalanan Lukman Sardi mencari Tuhan sangat inspiratif. Bahkan Lukman Sardi pindah agama hingga masuk Kristen dari Islam mendapat banyak pujian, meski tak sedikit gunjingan.
Di bulan November 2019 lalu, untuk pertama kalinya cerita Lukman Sardi pindah agama ia beberkan ke publik lewat YouTube Alvin and Friends.
Menjadi artis pindah agama, keputusan ini sempat membuatnya berbeda pendapat dengan sang ayah, almarhum violis Idris Sardi.
Namun kemantapan hatinya menjadi penganut Kristen justru dipengaruhi oleh sang kakek.
Baca Juga: Lukman Sardi Masuk Kristen Setelah Merasa Dapat Hidayah saat Umroh
"Sekali-kalinya gue trending topic di Twitter dan Instagram. Gue nggak paham tiba-tiba temen gue bulang lo liat Instagram lo. Komennya ratusan, gue pikir sesuatu yang keren, makin ngetop. Iya makin ngetop sih, hehe," seloroh Lukman Sardi kepada Alvin.
![Lukman Sardi [suara.com/Bowo Raharjo]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2016/11/30/o_1b2qfk06g1bmj1nlj1mmr15ja1d63a.jpg)
"Itu perjalanan sih. Setiap orang punya perjalanan yang berbeda-beda konsekuensi dari pilihan yang diambil. Dari kasus gue adalah tentang agama," lanjutnya.
Dilanjutkan Lukman Sardi, meski dia berasal dari keluarga Islam yang cukup kuat.
Namun tak banyak orang tahu kalau banyak kerabat dari ayah dan ibunya yang berbeda agama.
"Gue punya latar belakang agama Islam yang cukup kuat karena keluarga Islam. Tapi banyak yang nggak tahu kalau sepupu-sepupu Bapak gue juga banyak yang kristen. Sepupu Bapak gue yang tinggal di Jogja itu banyak sekali yang Kristen, termasuk keluarga ibu gue.
Baca Juga: 4 Fakta Masa Lalu Lukman Sardi, Sempat Jadi Sosok Tempramental hingga Diusir dari Rumah
Di keluarga gue itu sangat plural. Mereka tidak ada isu masalah yang besar terhadap hal itu. Bahkan adik gue lebih dulu convert (pindah agama Kristen)," tambah Lukman Sardi.
Berita Terkait
-
Jelekkan Paula Verhoeven soal Hubungan Suami Istri, Baim Wong Disemprot Lukman Sardi
-
Jadi Lawan Main di Mungkin Kita Perlu Waktu, Sha Ine Febriyanti Akui Kualitas Akting Bima Azriel
-
Ifan Seventeen Ditunjuk Jadi Direktur Utama, Lukman Sardi Diduga Sindir PFN
-
Sempat Diajak Lukman Sardi Pindah Agama, Desta Tuai Sorotan Saat Ucapkan Natal
-
Sempat Kecewa, Ayah Kasih Pesan Terakhir Ini ke Lukman Sardi yang Pindah Agama
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- Selamat Datang 3 Pemain Keturunan Calon Naturalisasi Timnas Indonesia Jelang Lawan China dan Jepang
- Welcome Back Timnas Indonesia Elkan Baggott, Patrick Kluivert Lempar Kode
- Pupus Harapan Pascal Struijk untuk Bela Timnas Indonesia Lawan China
Pilihan
-
Mengenal Ritual Buddha Tantrayana pada Kremasi Murdaya Poo di Bukit Dagi Borobudur
-
Puspo Wardoyo Menangkan Gugatan Perdata di PN Solo, Objek Dinilai Hakim Tak Jelas
-
Tak Hadir di Sidang Mediasi Kasus Dugaan Ijazah Palsu, Jokowi Buka Suara
-
DPR Cecar Dirut Garuda Soal "Gelombang" Eks Karyawan Lion Air Bergaji Tinggi
-
6 Rekomendasi HP Murah RAM Besar Tahun 2025, Harga di Bawah Rp3 Juta
Terkini
-
Ashanty Terbang dari Dubai Langsung ke Bali Demi Hadiri Pernikahan Luna Maya
-
Pernikahan Luna Maya Dan Maxime Bouttier Dijaga Ketat Polisi, Ini Kata Petugas
-
Jangan Sampai Kehabisan, Link DANA Kaget Hari Ini Masih Ada Kuota Untuk yang Beruntung
-
Buntut Banyak Turis Menginap di Akomodasi Ilegal, Indekos di Badung Kini Diawasi
-
Link Dana Kaget Sesi Malam Untuk Jajan Bila Lapar Sebelum Tidur