SuaraBali.id - Tempat wisata Bali murah dengan harga masuk di bawah Rp 100 ribu. Wisata Bali ini cocok buat wisata hemat di Bali.
Beberapa daerah yang menawarkan pemandangan indah tanpa harus merogoh kocek dalam-dalam bahkan gratis
Dimulai dari tempat wisata alam hingga bangunan bersejarah.
Merupakan sebuah pura peninggalan masa raja Mayadenawa. Terkenal dengan mata airnya yang berasal dari sungai Pakerisan dan dikenal suci dan biasanya digunakan untuk ritual Hindu.
Pura ini terletak di Jl.Tirta, Manukaya, Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, Bali. Untuk dapat masuk objek wisata satu ini, wisatawan diwajibkan membayar tiket masuk sebesar Rp30.000 untuk dewasa dan Rp25.000 untuk anak-anak.
2. Tanah Lot
Tempat wisata yang juga sebagai tempat suci bagi umat Hindu Bali karena terdapat Pura di atas batuan yang berada di tengah-tengah pantai, karena keunikkannya itulah yang menjadi daya tarik para wisatawan mengunjungi Pura Tanah Lot.
Selain itu pemandangan matahari terbenam dengan pemandangan hamparan laut lepas.
Baca Juga: Bali United dan Persipura Terancam Batal Tampil di Piala AFC 2021
Untuk masuk ke kawasan wisata pura tanah lot, pengunjung dikenakan tarif sebesar Rp20.000 untuk dewasa dan Rp15.000 untuk anak-anak
Jam operasional pura tanah lot mulai pukul 07.00-19.00 WIB, pada setiap hari senin - minggu.
3. Lotus Lagoon
Terletak di Jl. Raya Candidasa Desa Adat Bugbug, Sengkidu, Kec. Karangasem, Kabupaten Karangasem, Bali. Hal yang mearik dari tempat wisata ini adalah banyaknya bunga teratai yang tumbuh di danau yang luas, teratai yang tumbuh tak hanya memiliki satu warna saja melainkan beragam warna seperti merah, kuning dan putih.
Waktu yang tepat untuk berkunjung ke Lotus Lagoon ini adalah di pagi hari, dimana ini adalah waktu ketika bunga teratai mekar.
Selain banyaknya bunga teratai terdapat bangunan pura yang memiliki pahatan sangat unik dibangunan pura yang tak jauh dari tempat itu.
Tag
Berita Terkait
-
Jejak Berdarah Pembunuh Sadis Rumania Berakhir di Bali, Diciduk Tim Gabungan di Kerobokan
-
Buron Hampir Tiga Tahun, Terpidana Kredit FIktif Mila Indriani Ditangkap di Bali
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
Baru 20 Tahun, Kadek Arel Resmi Jadi Anggota Exco APPI
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto