SuaraBali.id - Leony Trio Kwek Kwek atau Leony Vitria mengabarkan duka. Ayahnya, Andy Hartanto meninggal dunia pada Selasa (15/6) kemarin.
Kabar duka itu dibagikan Leony di Instagram miliknya, Minggu (20/6/2021).
"Selasa, 15 Juni 2021 pukul 21.23 papi pergi untuk selamanya... Padahal pagi-siang kita masih bercanda, malamnya papi udah gak ada.. walaupun ngagetin, tapi papi perginya tenang banget, sambil dipegang tangannya sama mami..," tulis Leony haru.
Dalam kesempatan itu, Leony juga mengungkap kasih dan sayangnya kepada ayah tercinta. Perempuan 33 tahun tersebut merasa bangga menjadi anak dari laki-laki yang mencintai keluarganya.
"Aku sangat bangga menjadi putrimu, ayah! Anda menyentuh setiap jiwa dengan kehadiran Anda, senyum Anda, perhatian Anda, lelucon Anda, masakan Anda, dan banyak lagi.. ," ujar dia.
Leony pun memuji sang mendiang ayah, jika mengutamakan keluarga di atas segalanya.
"Anda mencintai ibu dan kami lebih dari segalanya di dunia.. Anda ayah yang luar biasa!," sambungnya.
Meski terpukul, Leony dan keluarga mengikhlaskan kepergian ayah tercinta. Kini kenangan Andy Hartanto melekat dalam hati dan benak keluarga.
"Kita ikhlas melepas kepergian papi, karna papi damai bgt 'tidurnya' sambil senyum dan tetap ganteng papi selama hidup ga pernah bikin kita sedih, selalu bikin kita ketawa.. sampai pas papi udah pergi pun masih membawa kedamaian dan ketenangan hati buat kita," imbuhnya.
Baca Juga: Pesan Menyentuh Leony Trio Kwek Kwek saat Ayahnya Meninggal Dunia
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
Aktor Veteran Ahn Sung Ki Meninggal Dunia di Usia 74 Tahun Akibat Kanker
-
Kabar Duka, Istri Pedangdut Legendaris Mansyur S Meninggal Dunia
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien