SuaraBali.id - Panggung Sandiaga Uno roboh. Hampir Sandiaga Uno celaka karena insiden panggung roboh di Kampoeng Karst Rammang-Rammang, Desa Salenrang, Kecamatan Bontoa, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Sandiaga Uno panik dan Sandiaga Uno menyelamatkan diri.
Beruntung Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno itu selamat. Namun Sandiaga sudah kaget bukan main.
Panggung yang roboh itu ada di Dermaga I Rammang-Rammang yang digunakan sebagai panggung acara. Panggung itu tiba-tiba runtuh.
Peristiwa terjadi saat Sandiaga Uno tiba di Dermaga I Rammang-Rammang bersama rombongan. Dengan menggunakan perahu tradisional katinting, Kamis 17 Mei 2021, sore.
Baca Juga: Kepemimpinan 'Personal Branding' ala Sandiaga Uno
Saat tiba di dermaga, Sandiaga Uno dipersilahkan untuk menyampaikan sambutan terkait pesona Kampoeng Karst, Rammang-Rammang yang telah dikunjungi.
"Singkat saja, saya tidak mengecek langsung dari aspek desa digitalnya masih perlu peningkatan penguatan sinyal langsung kita eksekusi agar sinyal baik semua," kata Sandiaga Uno dalam sambutannya.
Selain itu, kata Sandiaga Uno, hal yang perlu diperhatikan lagi di Kampoeng Karst Rammang-Rammang, Maros adalah listrik dan sejumlah fasilitas pengelolaan sampah.
"Listrik dan beberapa fasilitas seperti pengelolaan sampah kita akan tingkatkan di sini," jelasnya.
Setelah menyampaikan sambutan. Tiba-tiba saja lantai Dermaga I Rammang-Rammang yang di tempati mengisi acara tersebut runtuh.
Baca Juga: Mainan Action Figure Pahlawan Super Bima S Resmi Dirilis
Sandiaga Uno yang berada di lokasi pun kaget bukan main. Sandiaga Uno sampai harus memeluk tiang kayu dermaga. Berusaha untuk menyelamatkan diri.
Berita Terkait
-
Sandiaga Uno Intip Peluang Potensi UMKM di Love Second Change
-
IHSG Loyo, Sandiaga Uno Saran Borong Saham untuk Investasi
-
Eks Wakapolri Syafruddin Kambo Wafat, Sandiaga Uno Ikut Salat Jenazah
-
Ramai Harta Raffi Ahmad, Kekayaan Mantan Menteri Sandiaga Uno Jauh Lebih Banyak
-
Berapa Kekayaan Sandiaga Uno Usai Lengser dari Menteri? Raffi Ahmad Kalah Jauh!
Tag
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
IHSG Naik 5,07 Persen Pasca Penundaan Tarif Trump, Rupiah Turut Menguat!
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
Terkini
-
Koster Minta Tak Masukkan Canang Sari di Penghitungan Inflasi Bali : Itu Niskala
-
Investor Merapat! BRI Umumkan Cum Date Dividen, Jangan Sampai Ketinggalan
-
Undangan Pernikahan Dengan Luna Maya di Ubud Diduga Bocor, Maxime Kecewa
-
Gara-gara Foto Ini Luna Maya Dibilang Anak Bali Banget Oleh Maxime Bouttier
-
Dari Lombok ke Pasar Dunia: Kisah Sukses "I Love Mutiara" Berkat Dukungan BRI