SuaraBali.id - Jaina, seorang perempuan paruh baya menderita kanker kulit ganas. Jaina kena kanker kulit. Di wajah Jaina wajah benjolan besar, hingga terlihat mengerikan.
Kondisi Jaina makin memprihatinkan akibat kanker kulit ganas ini. Jaina berusia 55 tahu.
Jaina asal Kelurahan Dongkala, Kecamatan Kabaena Timur, Kabupaten Bombana.
Jaina terserang penyakit sejak Bulan November 2000. Hingga kini kanker Jaina makin mengancam jiwanya.
Baca Juga: Deteksi Kanker Kulit, Coba Perhatikan Lesi di Bawah Kuku
Namun Jaina dan keluarganya tak memiliki biaya untuk operasi kanker kulit.
Berdasarkan informasi yang dihimpun Telisik.id (jaringan suara.com), saat ini Jaina telah berada di Kota Kendari selama 3 bulan di bawah pendampingan Pendiri Posko Berbagi Baubau tanpa keluarga yang pernah membesuknya.
Melani, Pendiri Posko Berbagi Baubau saat dikonfirmasi menjelaskan bahwa ia menemukan Jaina di Kota Baubau kemudian mendampinginya untuk berkonsultasi dengan dokter di Rumah Sakit Palagimata.
"Dia sudah tiga bulan di rumah saya kasian, tidak ada keluarganya yang pernah kunjungi selama disini," ucap Melani, Jumat (11/6/2021).
"Kami mendapatkan rujukan ke RSU Bahteramas Kendari. Hasil pemeriksaan dokter, Ibu Jaina diserang kanker kulit dan sudah parah sekali," lanjutnya.
Baca Juga: Bikin Waswas, Bahan Beracun Ditemukan pada 78 Produk Tabir Surya
Saat ini, Jaina sedang menjalani rawat jalan, sementara ia tidak memiliki biaya pengobatan.
Karena itu, Melani berharap Jaina mendapatkan perhatian dari pemerintah daerah serta uluran tangan para dernawan guna meringankan beban Jaina selama dalam pengobatan.
Bagi yang berminat mendonasikan bantuannya bisa menghubungi Melani pada nomor telepon 081355830400 atau dapat memberikan bantuan melalui nomor rekening 056201033908504 BRI atas nama Posko Berbagi.
Berita Terkait
-
5 Tips Penting Jaga Kulit Bagi Pria, Masih Banyak yang Keliru
-
6 Kesalahan saat Menggunakan Sunscreen, Penting Banget!
-
Lindungi Diri Dari Kanker Kulit, Begini Pilih Tabir Surya Sesuai Kebutuhan
-
Bisa Berubah Jadi Kanker Kulit, Ini Ciri-Ciri Tahi Lalat yang Harus Diwaspadai!
-
5 Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan Kulit Wajah, Cegah Kanker Kulit
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kisah Pilu Petrus Saksikan Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Menghantam Rumahnya
-
Setelah Tahu Akan Dipindahkan ke Australia, Ini Respons Scott Rush Bali Nine
-
DPRD Pilih Alphard Baru Ketimbang Mobil Listrik Karena Fasilitas di Bali Belum Memadai
-
Hujan Berpotensi Menurunkan Keinginan Warga Untuk Mencoblos ke TPS
-
Waspadai Fenomena Cold Surge yang Memicu Gelombang Tinggi di Laut Pada Periode Nataru