SuaraBali.id - Ada isu Ustadz Yusuf Mansur jilat Jokowi demi jabatan komisaris BUMN. Namun kabar itu dibantah tegas oleh Ustadz Yusuf Mansur.
Ustadz Yusuf Mansur bantah jilat Jokowi. Ustadz Yusuf Mansur memang salah satu pendukung Jokowi.
Melalui akun media sosial pribadinya, Ustadz Yusuf Mansur memuji-muji Presiden Jokowi setinggi langit. Ustadz Yusuf Mansur mengatakan, pemimpin negara tersebut telah menjalankan tugasnya dengan baik.
Bahkan, Ustadz Yusuf Mansur menyematkan kata ‘top’ dan ‘terbaik’ di balik pujian tersebut.
Baca Juga: Ajang Bergengsi, Menparekraf Sandiaga Ungkap Arahan Jokowi untuk World Superbike
“Saya pastikan, saya enggak bakal menjilat. Pandangan bahwa saya menjilat, enggak ada di kamus saya. Tapi terserah yang mandang jika dianggap demikian. Nyatanya saya enggak pernah ngejilat-jilat. Saya punya harga diri,” tulis Ustadz Yusuf Mansur di Twitternya Rabu kemarin.
Ustadz Yusuf Mansur mengaku rasa kagum dengan Jokowi. Ustadz Yusuf Mansur kalaim dukung Jokowi tanpa rasa pamrih.
“Pak Jokowi emang terbaik, luar biasa pencapaiannya. Kalau ada kekurangan, ya namanya juga manusia. Doain Pak Jokowi bisa presiden yang baik, pemimpin yang baik, dijauhkan dari segala sifat jelek. Izinkan saya mencintainya tanpa pamrih,” tuturnya.
Selain kepemimpinan yang dirasa memuaskan, kata dia, Jokowi juga telah menunaikan tugasnya dalam hal pembangunan infrastruktur.
“Pembangunan juga di mana-mana. Saya bisa salah menilai, tapi banyak yang merasakan. Doain beliau dan pemerintahan sekarang, doa itu juga kembali ke kita kok. Saya sekali lagi bilang, saya mencintainya, karena itu saya mendoakannya,” tegasnya.
Baca Juga: Dengar Lagu Garuda Pancasila Disiarkan di Jalan, Pemotor Sigap Berdiri Sikap Sempurna
Sementara itu pengamat politik Muslim Arbi mengatakan pujian yang dialamatkan Yusuf Mansur ke Jokowi sejatinya tidak tulus.
Berita Terkait
-
Belum Ada Ucapan Maaf Lebaran dari Jokowi-Gibran ke Megawati, Guntur Romli PDIP: Tak Diharapkan Juga
-
Jokowi-Megawati Belum Terlihat Berlebaran, Analis: Luka Konfliknya Cukup Mendalam, Tak Ada Obatnya
-
Ada Blocking dari Tamu Open House Jokowi dan Prabowo, Rocky Gerung: Kelihatan Siapa Masuk Geng Mana
-
Ketua Joman Soal Peluang Jokowi Berlebaran ke Megawati: Ini Momennya Bersilaturahmi
-
Keluarga Besar Jokowi Kumpul di Solo Hari Kedua Lebaran, Gibran Sempat Tampung Aspirasi Warga
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Meninggal di AS Saat Nyepi, Mahasiswi Asal Buleleng Ini Sempat Pesan ke Ayah Ibu Agar Tenang
-
Dianggap Rezeki, Nelayan Kuta Panen Ikan Layur, Sekali Melaut Puluhan Kilogram
-
Obat Rindu di Balik Jeruji: Lapas Lombok Barat Sediakan Video Call Gratis untuk Warga Binaan
-
Setelah Lebaran Harga Ayam dan Cabai di Bali Mulai Alami Penurunan
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak