SuaraBali.id - Viral 8 janji Alvin Faiz nikahi Larissa Chou. Tentu dari 8 janji itu sangat manis. Namun begitu membaca nomor 2, Alvin Faiz sudah melanggar.
Larissa Chou bongkar borok Alvin Faiz dengan menyebutkan suaminya itu berzinah dengan berhubungan badan dengan wanita lain tahun 2019. Semenjara janji nomor dua Alvin Faiz adalah janji jika Larissa Chou wanita satu-satunya yang dia sentuh.
Janji pernikahan Alvin Faiz itu terbongkar dalamplatform Ask Fm tentang bagaimana dirinya akan bersikap kepada istrinya.
“Sikap gue ke istri nanti? 1. Memperlakukannya ibarat ratu. 2. Satu-satunya yang gue sentuh. 3. Satu-satunya yang gue cinta. 4. Satu-satunya yang gue pandang. 5. Menjaganya dari berbagai ancaman. 6. Mengajaknya untuk sama-sama meraih surga dan Ridho Allah. 7. Menjadi pemimpin yang berwibawa bagaikan Umar Bin Khatab di siang hari. 8. Menjadi pemimpin yang lembut bagaiman umur,” ungkap Alvin di masa lalu.
Baca Juga: Larissa Chou Buka Aib Alvin Faiz, Suami Maia Estianty Mualaf
“Duhai calon istriku, Khadijah kan lah dirimu, Ku kan Muhammad kan diriku. Saat sudah waktunya nanti, ku kan mengajakmu utnuk saling mencintai karena Allah, saling menghargai karena Allah, saling melengkapi karena Allah, saling menjaga karena Allah, saling menyalurkan nafsu di jalan yang halal demi mendapatkan ridho Allah,” pungkas Alvin Faiz.
Namun kini, rumah tangga mereka hancur berantakan. Larissa Chou membongkar keburukan suaminya.
Larissa Chou bongkar borok Alvin Faiz, suaminya yang juga Pimpinan Pondok Pesantren Az Zikra Bogor. Sebuah borok Alvin Faiz buruk semua.
Salah satunya, sebagai pimpinan pondok pesantren peninggalan Ustadz Arifin Ilham, Alvin Faiz cenderung tidak pantas memimpin pondok pesatren.
Alvin Faiz lebih suka bermain Clubhouse. Clubhouse adalah aplikasi media sosial yang berbasis obrolan suara. Berbeda dengan LINE atau WhatsApp yang berbasis teks, Clubhouse lebih difokuskan pada konten audio untuk berinteraksi.
Baca Juga: Terungkap, Ini Janji-Janji Alvin Faiz ke Calon Istri Sebelum Menikah
"Ketika aplikasi Clubhouse keluar, setiap hari main CH ngobrol banyak hal yang tidak penting sampai subuh setiap hari. Padahal untuk ukuran seorang pemimpin pesantren seharusnya enggak adal waktu untuk hal-hal seperti itu. Lebih fokus dengan keluarga dan pesantren," begitu kata Larissa Chou.
Berikuti tujuh poin curhat Larissa Chou tentang Alvin Faiz:
1. Selama menikah dia tidak pernah membimbing aku dalam hal agama termasuk mengajari ngaji (padahal janjinya sebelum menikah akan membimbing) Mengajak salat tahajud pun enggak pernah, tapi di luaran aku selalu bilang dia membimbing aku agar dia selalu terlihat baik.
2. Selama menikah aku pernah masuk RS beberapa kali dan dia tidak mau menemani selama di RS (hanya mengantar) merasa sendirian padahal ada suami, dan yang menemani aku di RS selalu asisten.
3. Tidakk pernah mengajari anaknya belajar dalam hal apapun (benar-benar Yusuf enggak dapat sosok ayah). Ketika anak sakit pun tidak mau ikut mengurus karena sudah ada aku dan pengasuh, padahal aku tidak tidur semalaman jaga anak sakit, pengennya ditemani ayahnya (tapi kalau untuk main PS dia mau).
4. Ketika aplikasi Clubhouse keluar, setiap hari main CH ngobrol banyak hal yang tidak penting sampai subuh setiap hari. Padahal untuk ukuran seorang pemimpin pesantren seharusnya enggak adal waktu untuk hal-hal seperti itu. Lebih fokus dengan keluarga dan pesantren.
5. Pernah melakukan hubungan badan dengan perempuan lain di tahun 2019.
6. Mengorbankan aku untuk menutupi kesalahannya.
7. Selama menikah dia selalu memprioritaskan hobi dan dunianya. Main fursal terlalu sampai malam, sering main PS bisa seharian. Nonton bola dibelain sampai subuh bisa tapi untuk anak tidak bisa.
Berita Terkait
-
Peringati Hari Ayah, Fairuz A Rafiq dan Larissa Chou Kompak Tak Singgung Mantan Suami
-
Miris! Sedang Hamil Tua, Cut Intan Nabila Ternyata Pernah Curhat dengan Larissa Chou: Pernikahanku di Ujung Tanduk
-
Sama-Sama Dukung Cut Intan Nabila, Intip Beda Bantuan Henny Rahman dan Larissa Chou
-
Hanny Kristianto Fasilitasi Tempat Aman Buat Cut Intan Nabila, Korban KDRT Armor Toreador
-
Armor Toreador Terlilit Utang Miliaran Rupiah, Alvin Faiz Jadi Korban
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Legenda Nasi Tahu Ni Sarti Sukawati: Kuliner Vegetarian yang Selalu Diburu Wisatawan
-
Dari Pos Pengungsian Gunung Lewotobi, Warga Tetap Dukung Dan Semangati Timnas Indonesia
-
Serangan Fajar Pilkada 2024 Diprediksi Beralih dari Tunai Jadi Uang Digital
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan