SuaraBali.id - Sepasang waria bernama Junaedi alias Jeni dan Rudi Suhermato alias Mak Rida berhasil ditangkap Polsek Kuta Utara.
Diketahui, keduanya terlibat aksi jambret di lima TKP, salah satunya menyasar korban warga negara asing asal Spanyol, Maria Cristina Rodriguez Acedo (36).
Menurut Kapolsek Kuta Utara AKP Putu Diah Kurniawandari didampingi Kasubbag Humas Polres Badung, Iptu Oka Bawa, pasangan waria itu menjambret korban di Jalan Raya Batu Belig, Kerobokan Kelod, Kuta Utara, Badung, Rabu (7/4/2021), sekitar pukul 22.30 WITA.
Korban Maria baru pulang dari hotel Mexicola, Kuta Utara dan menuju ke tempat tinggalnya di PB Kubu Homestay Jalan Raya Pantai Brawa, Desa Tibubeneng, Kuta Utara, Badung.
"Korban asal Spanyol itu pulang mengendarai sepeda motor matic," beber AKP Putu Diah, dilansir laman BeritaBali, Selasa (25/5/2021).
Sesampainya di TKP, tiba tiba korban dihadang pengendara motor berjumlah dua orang.
Lantaran takut korban berhenti di pinggir jalan. Salah seorang pelaku datang menghampiri dan berpura-pura mengajak komunikasi dengan korban.
"Tapi salah seorang pelaku langsung merampas HP Samsung A70 di tas korban. Usai merampas, kedua pelaku langsung kabur mengendarai sepeda motor," terangnya.
Tim Opsnal Reskrim Polsek Kuta Utara yang menyelidiki kasus tersebut berhasil menangkap pelaku, Junaidi alias Jeni di Jalan Marlboro Barat, Denpasar, Jumat (21/5/2021).
Disusul kemudian menangkap pelaku lainnya yakni Suhermanto alias Mak Rida di daerah Mengwi, Badung.
Baca Juga: Viral! Pasangan Bule Ini Ngaku Jadi Korban Begal
Keduanya mengaku telah beraksi di lima lokasi semuanya di kawasan Badung. Polisi mengamankan dua unit HP curian dan satu unit sepeda motor yang dipakai kedua pelaku saat melakukan aksi penjambretan.
Berita Terkait
-
Setel Musik Kencang Joget di Jembatan, Seorang Waria Dijemput Polisi
-
Terekam CCTV, Ini Pelaku Jambret Handphone Anak di Kota Tegal
-
Apes! Niatnya Menolong Wanita, Sumaji Malah Jadi Korban Waria
-
Potret Waria Kena Apes, Jatuh Dari Motor Gara-Gara Rambutnya, Kok Bisa?
-
Sadis! Duo Jambret Ini Bikin Korbannya Terseret Hingga Kepala Robek
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?